Cara mudah ubah program default di Windows 10

Ilustrasi Windows 10 © 2015 digitaltrends.com
Techno.id - Chandra Wijaya
Seperti pada versi Windows sebelumnya, setiap kali Anda hendak membuka sebuah file maka secara otomatis file akan terbuka di program default bawaan Windows 10. Misalnya, saat hendak membuka file film maka secara otomatis file tersebut akan terbuka di Windows Media Player.
Nah, jika Anda ingin membuka file di program lainnya yang Anda anggap lebih bagus dan menawarkan fitur yang lebih baik maka perlu dilakukan perubahan Settings Windows supaya dapat membuka program pilihan selain program default secara otomatis. Ingin tahu bagaimana caranya? Ikuti saja langkah-langkah berikut ini.
Pertama-tama buka menu Settings terlebih dahulu yang bisa Anda temukan saat membuka Start Menu atau dengan menekan tombol logo Windows di keyboards. Setelah itu, buka menu System kemudian Default Apps seperti pada gambar di bawah ini.
Setelah Anda memilih menu Default Apps, maka Anda bisa melakukan perubahan Settings program default pada Windows 10 dengan beberapa cara seperti berikut ini:
Berdasar Kategori
Di Windows 10 ada tujuh kategori utama untuk aplikasi yakni Calendar, Email, Maps, Music Player, Photo Viewer, Video Player, dan Web Browser. Untuk mengubah pengaturan program default-nya maka Anda bisa langsung klik pada masing-masing kategori dan pilih program yang Anda lebih sukai dari pilihan tampilan yang disediakan.
RECOMMENDED ARTICLE
HOW TO
-
10 Aplikasi Android penghitung kalori demi diet aman saat Idul Fitri, jangan sampai gagal
-
10 Game Android Seru untuk 4 pemain atau lebih ini dijamin bikin silahturahmi makin asyik
-
10 Gaya selfie seru bersama sahabat saat mudik lebaran, kangen langsung hilang!
-
20 Cara antisipasi agar HP tetap bisa internetan saat perjalanan mudik, bikin hati jadi tenang
-
15 Solusi ampuh atasi signal HP lemah saat mudik ke pedalaman, santai tetap bisa internetan lancar
TECHPEDIA
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya
-
Bocoran Smartphone Samsung layar lipat tiga, dari HP kecil jadi tablet layar lebar
-
Israel pakai spyware serang WhatsApp, targetkan lebih dari 100 jurnalis dan aktivitis
LATEST ARTICLE
HOW TO Selengkapnya >
-
10 Aplikasi Android penghitung kalori demi diet aman saat Idul Fitri, jangan sampai gagal
-
10 Game Android Seru untuk 4 pemain atau lebih ini dijamin bikin silahturahmi makin asyik
-
10 Gaya selfie seru bersama sahabat saat mudik lebaran, kangen langsung hilang!
-
20 Cara antisipasi agar HP tetap bisa internetan saat perjalanan mudik, bikin hati jadi tenang