11 Rekomendasi HP Rp 3 jutaan dengan storage 128 GB, simpan banyak data jadi mudah
Techno.id - HP merupakan salah satu perangkat elektronik unggulan dan diminati banyak orang. Dengan spesifikasi menarik yang dibawa, HP digunakan untuk mengerjakan banyak hal. Maka dari itu, memilih HP dengan spesifikasi tinggi bisa dipertimbangkan.
Salah satu spesifikasi HP yang perlu diperhatikan yaitu kapasitas storage. Dengan kapasitas storage yang besar, HP bisa digunakan dengan lancar untuk menyimpan banyak data penting. Untungnya, beberapa HP keluaran 2022 yang masih layak dilirik tahun ini sudah mengalami penurunan harga.
-
11 Rekomendasi HP Rp 6 jutaan dengan storage 256 GB, miliki chipset kencang dan kamera jernih Kapasitas penyimpanan atau storage patut dipertimbangkan.
-
11 Rekomendasi HP dengan kapasitas storage 128 GB, harga mulai Rp 3 jutaan HP dengan storage 128 GB mengalami penurunan harga.
-
11 Rekomendasi HP dengan storage 256 GB, siap simpan banyak data Dalam memilih sebuah HP ada beberapa bagian yang perlu dipertimbangkan, salah satunya adalah storage.
Dengan kapasitas storage hingga 128 GB, harga dari HP yang masih eksis hanya dijual sekitar Rp 3 jutaan. Dengan harga tersebut, beberapa produk yang ada tentu menarik untuk dipinang.
Berkenaan dengan bahasan tersebut, berikut techno.id telah merangkum dari berbagai sumber pada Selasa (7/2),rekomendasi HP Rp 3 jutaan dengan storage 128 GB.
HP Rp 3 jutaan dengan storage 128 GB
1. Samsung Galaxy A33 5G
foto: samsung.com
Warna: Black, White, Blue, Peach
Dimensi: 159.7 x 74 x 8.1 mm
Berat: 186 g
Performa: Exynos 1280 (5 nm)
Layar: 6.4 inch FHD+ (1080 x 2400) Super AMOLED, 90Hz, Corning Gorilla Glass 5
Penyimpanan: 6 GB / 128 GB, 8 GB / 128 GB, 8 GB / 256 GB
Baterai: 5000 mAh dengan Fast charging 25 W
Kamera: 48 MP wide, 8 MP ultrawide, 5 MP macro, 2 MP depth, 13 MP wide Selfie Camera
Harga: Rp 3,9 jutaan
Rekomendasi pertama dibuka dengan Samsung Galaxy A33 5G. HP anyar satu ini hadir dengan spesifikasi yang bisa dibilang tinggi. Mengusung storage besar hingga 256 GB tentu memberikan keleluasaan lebih pada setiap pengguna untuk menyimpan banyak data penting.
2. Samsung Galaxy A23
foto: samsung.com
Warna: Black, White, Peach, Blue
Dimensi: 164.5 x 76.9 x 8.4 mm
Berat: 195 g
Performa: Qualcomm Snapdragon 680 4G (6 nm)
Layar: 6.6 inch FHD+ (1080 x 2408) PLS LCD, 90Hz, Corning Gorilla Glass 5
Penyimpanan: 4 GB / 64 GB, 6 GB / 64 GB, 4 GB / 128 GB, 6 GB / 128 GB
Baterai: 4500mAh dengan Fast charging 15 W, Reverse charging
Kamera: 50 MP wide, 5 MP ultrawide, 2 MP macro, 2 MP depth, 8 MP wide Selfie Camera
Harga: Rp 3,5 jutaan
Masih dari brand yang sama, rekomendasi berikutnya ada Samsung Galaxy A23. Meski belum mendukung jaringan 5G, namun chipset kencang yang disematkan pada Samsung Galaxy A23 sudah lebih dari mampu untuk melibas game berat dengan mudah.
3. Samsung Galaxy A14 5G
foto: samsung.com
Warna: Black, Light Green, Dark Red, Silver
Dimensi: 167.7 x 78 x 9.1 mm
Berat: 202 g
Performa: Mediatek Dimensity 700 (7 nm)
Layar: 6.6 inch FHD+ (1080 x 2408) PLS LCD, 90Hz
Penyimpanan: 4 GB / 64 GB, 4 GB / 128 GB, 6 GB / 128 GB, 8 GB / 128 GB
Baterai: 5000 mAh dengan Fast charging 15 W
Kamera: 50 MP wide, 2 MP macro, 2 MP depth, 13 MP wide Selfie Camera
Harga: Rp 3,1 jutaan
Terakhir dari Samsung, rekomendasi berikutnya adalah Galaxy A14 5G. Salah satu HP paling baru dari Samsung ini memiliki chipset 5G yang bisa dibilang cukup kencang. Tak hanya itu, kapasitas storage hingga 128 GB juga hadir pada HP satu ini yang membuatnya menarik untuk dimiliki.
4. Oppo A96
foto: oppo.com
Warna: Starry Black, Sunset Blue
Dimensi: 164.4 x 75.7 x 8.4 mm
Berat: 191 g
Performa: Qualcomm Snapdragon 680 4G (6 nm)
Layar: 6.59 inch FHD+ (1080 x 2412) IPS LCD, 90Hz, 600 nits
Penyimpanan: 8 GB / 128 GB, 8 GB / 256 GB
Baterai: 5000 mAh dengan Fast charging 33 W, Reverse charging, Power Delivery
Kamera: 50 MP wide, 2 MP depth, 16 MP wide Selfie Camera
Harga: Rp 3,9 jutaan
Rekomendasi berikutnya ada Oppo A96. Dengan spesifikasi menarik yang ditawarkan, Oppo A96 menjadi salah satu HP keluaran tahun lalu yang masih layak untuk dilirik. Tak hanya storage, RAM yang ada pada HP ini juga memiliki kapasitas yang besar.
5. Oppo A76
foto: oppo.com
Warna: Glowing Black, Glowing Blue
Dimensi: 164.4 x 75.7 x 8.4 mm
Berat: 191 g
Performa: Qualcomm Snapdragon 680 4G (6 nm)
Layar: 6.56 inch HD+ (720 x 1612) IPS LCD, 90Hz, 600 nits
Penyimpanan: 4 GB / 128 GB, 6 GB / 128 GB
Baterai: 5000 mAh dengan Fast charging 33 W
Kamera: 13 MP wide, 2 MP depth, 8 MP wide Selfie Camera
Harga: Rp 3,1 jutaan
Masih dari brand yang sama, rekomendasi berikutnya adalah Oppo A76. Sebagai sebuah HP entry level, spesifikasi yang ditawarkan Oppo A76 pada dasarnya termasuk lumayan. Terlebih kapasitas storage 128 GB yang disematkan sudah mampu menyimpan data penting dengan mudah.
6. Realme 10
foto: buy.realme.com
Warna: Clash White, Rush Black
Dimensi: 159.9 x 73.3 x 8 mm
Berat: 178 g
Performa: MediaTek Helio G99 (6nm)
Layar: 6.4 inch FHD+ (1080 x 2400) Super AMOLED, 90Hz, 1000 nits, Corning Gorilla Glass 5
Penyimpanan: 4 GB / 64 GB, 4 GB / 128 GB, 6 GB / 128 GB, 8 GB / 128 GB, 8 GB / 256 GB
Baterai: 5000 mAh dengan Fast charging 33 W
Kamera: 50 MP wide, 2 MP depth, 16 MP wide Selfie Camera
Harga: Rp 3,5 jutaan
Rekomendasi berikutnya ada Realme 10. Varian paling bassic dari Realme 10 series ini dibanderol dengan harga yang sangat bersahabat. Dengan kapasitas storage yang besar, proses simpan banyak data penting tentu menjadi lebih mudah.
7. Poco M4 Pro
foto: po.co.id
Warna: Power Black, Cool Blue, Poco Yellow
Dimensi: 159.9 x 73.9 x 8.1 mm
Berat: 179.5 g
Performa: Mediatek Helio G96 (12 nm)
Layar: 6.43 inch FHD+ (1080 x 2400) AMOLED, 90Hz, 1000 nits, Corning Gorilla Glass 3
Penyimpanan: 6 GB / 64 GB, 6 GB / 128 GB, 8 GB / 128 GB, 8 GB / 256 GB
Baterai: 5000 mAh dengan Fast charging 33 W, Power Delivery 3.0, Quick Charge 3+
Kamera: 64 MP wide, 8 MP ultrawide, 2 MP macro, 16 MP wide Selfie Camera
Harga: Rp 3,3 jutaan
Rekomendasi berikutnya ada Poco M4 Pro. Meski belum mendukung jaringan 5G, namun spesifikasi yang disematkan pada Poco M4 Pro bisa dibilang rata kanan alias kencang. Terlebih Poco M4 Pro mengusung layar AMOLED dengan teknologi refresh rate 90Hz yang memberikan kenyamanan lebih pada HP satu ini,
8. Xiaomi Redmi Note 11 Pro 5G
foto: mi.co.id
Warna: Midnight Black, Twilight Blue, Star Blue
Dimensi: 164.2 x 76.1 x 8.1 mm
Berat: 202 g
Performa: MediaTek Dimensity 810 5G (6 nm)
Layar: 6.67 inch FHD+ (1080 x 2400) Super AMOLED, 120Hz, 700 nits, 1200 nits (peak), Corning Gorilla Glass 5
Penyimpanan: 6 GB / 64 GB, 4 GB / 128 GB, 6 GB / 128 GB, 8 GB / 128 GB
Baterai: 5000 mAh dengan Fast charging 67 W, Power Delivery 3.0, Quick Charge 3+
Kamera: 108 MP wide, 8 MP ultrawide, 2 MP macro, 16 MP wide Selfie Camera
Harga: Rp 3,9 jutaan
Rekomendasi berikutnya ada Xiaomi Redmi Note 11 Pro 5G. Spesifikasi tinggi yang ditawarkan oleh Xiaomi Redmi Note 11 Pro 5G membuat HP ini masih sangat layak untuk dimiliki di tahun 2023.
9. Xiaomi Redmi Note 11 Pro
foto: mi.co.id
Warna: Graphite Gray (Stealth Black), Polar White (Phantom White), Star Blue
Dimensi: 164.2 x 76.1 x 8.1 mm
Berat: 202 g
Performa: Mediatek Helio G96 (12 nm)
Layar: 6.67 inch FHD+ (1080 x 2400) Super AMOLED, 120Hz, 700 nits, 1200 nits (peak), Corning Gorilla Glass 5
Penyimpanan: 6 GB / 64 GB, 6 GB / 128 GB, 8 GB / 128 GB
Baterai: 5000 mAh dengan Fast charging 67 W, Power Delivery 3.0, Quick Charge 3+
Kamera: 108 MP wide, 8 MP ultrawide, 2 MP macro, 2 MP depth, 16 MP wide Selfie Camera
Harga: Rp 3,6 jutaan
Masih dari brand yang sama, rekomendasi berikutnya ada Xiaomi Redmi Note 11 Pro. Meski belum mendukung jaringan 5G, namun spesifikasi yang ditawarkan Xiaomi Redmi Note 11 Pro bisa dibilang rata kanan. RAM dan storage besar, layar jempolan, serta kamera menawan menjadi daya tarik utama dari Xiaomi Redmi Note 11 Pro.
10. Xiaomi Redmi Note 11S 5G
foto: mi.co.id
Warna: Midnight Black, Twilight Blue, Star Blue
Dimensi: 163.6 x 75.8 x 8.8 mm
Berat: 195 g
Performa: MediaTek Dimensity 810 5G (6 nm)
Layar: 6.6 inch FHD+ (1080 x 2400) IPS LCD, 90Hz, 450 nits (typ), Corning Gorilla Glass 3
Penyimpanan: 4 GB / 64 GB, 4 GB / 128 GB, 6 GB / 128 GB
Baterai: 5000 mAh dengan Fast charging 33 W
Kamera: 50 MP wide, 8 MP ultrawide, 2 MP telephoto macro, 13 MP wide Selfie Camera
Harga: Rp 3,4 jutaan
Masih dari Xiaomi, rekomendasi berikutnya ada Xiaomi Redmi Note 11S 5G. Meski jarang dibahas, namun HP satu ini memiliki spesifikasi yang bisa dibilang unggulan untuk harga yang dipatok. Tak boleh dilupakan, chipset kencang pada Xiaomi Redmi Note 11S 5G juga menjadi daya tarik utama dari HP satu ini.
11. Xiaomi Redmi Note 11
foto: mi.co.id
Warna: Graphite Gray, Pearl White, Star Blue
Dimensi: 159.9 x 73.9 x 8.1 mm
Berat: 179 g
Performa: Qualcomm Snapdragon 680 4G (6 nm)
Layar: 6.43 inch FHD+ (1080 x 2400) AMOLED, 90Hz, 700 nits, 1000 nits (peak), Corning Gorilla Glass 3
Penyimpanan: 4 GB / 64 GB, 6 GB / 64 GB, 4 GB / 128 GB, 6 GB / 128 GB
Baterai: 5000 mAh dengan Fast charging 33 W,]Power Delivery 3.0, Quick Charge 3+
Kamera: 50 MP wide, 8 MP ultrawide, 2 MP macro, 2 MP depth, 13 MP wide Selfie Camera
Harga: Rp 3,2 jutaan
Terakhir, techno.id merekomendasikan Xiaomi Redmi Note 11S 5G. Sebagai sebuah HP entry level, spesifikasi dari Xiaomi Redmi Note 11S 5G pada dasarnya tidak bisa dibilang jelek. Kapasitas storage hingga 128 GB juga dapat dimanfaatkan untuk menyimpan banyak data penting dengan mudah.
RECOMMENDED ARTICLE
- 5 Perbedaan spesifikasi Samsung Galaxy S23 Ultra dan iPhone 14 Pro Max, fitur mana paling lengkap?
- 5 Beda Samsung Galaxy S23 Ultra dan Galaxy S22 Ultra, lensa kamera jauh lebih besar
- Cara mudah ganti kata berulang di Microsoft Word, cukup gunakan shortcut pada keyboard
- 11 Rekomendasi smartphone berbagai merek RAM 4 GB, harga Rp 2 jutaan
- 11 Rekomendasi HP dengan layar bezel tipis, dibekali RAM 4GB harga mulai Rp 2 jutaan