6 Situs ini cocok untuk kamu yang suka nulis dan mau jadi blogger, patut dicoba nih

(Foto : Unsplash/Kenny Eliason)
Techno.id - Di era digital ini, bagi mereka yang sangat senang menulis, ada banyak cara bisa dipilih. Salah satunya melalui situs blog gratis. Bagi kamu yang masih bingung situs mana saja yang tersedia untuk mempublikasikan artikel atau blog ke dunia maya secara gratis, simak daftar situs blog gratis yang dirangkum Techno.id dari berbagai sumber berikut ini.
1. Blogger.com
- 11 Aplikasi dan situs pembuat website tanpa coding di laptop dan komputer, ada banyak fitur menarik Adobe Dreamweaver hingga Wix.
- 7 Alasan kamu harus rajin menulis di blog Menulis semua pemikiran melalui blog merupakan salah satu cara meningkatkan kepercayaan diri.
- Cara Mudah Membuat Website Sendiri Gratis Dan Tanpa Bikin Ribet Buat website wordpress untuk berbagai keperluan usaha online atau website personal anda secara gratis dan mudah.
Jika kamu suka menulis dan membutuhkan media untuk memamerkan tulisan, Blogger.com bisa menjadi pilihan yang tepat. Situs ini juga cocok untuk pemula.
Bahkan, website yang kini dimiliki Google ini memiliki interface yang dianggap paling user-friendly, mudah dimengerti. Untuk mendaftar situs web gratis ini, kamu hanya perlu mendaftar dengan akun Google dan kemudian segera membuat akun Blogger.com.
2. WIX.com
Wix.com juga salah satu situs yang bisa dipilih untuk hobi menulis kamu. Situs ini sangat mudah digunakan. Kamu juga nggak perlu menyiapkan hosting terlebih dahulu. Cukup mendaftar sebagai pengguna Wix.com.
Saat menggunakan Wix.com, kamu mendapatkan banyak manfaat seperti search engine friendly, template flash gratis untuk berbagai mesin pencari yang dapat disesuaikan dengan konten situs website.
Situs ini juga dapat menampilkan animasi flash dengan mudah tanpa menyentuh kode apa pun. Kamu juga bisa menginstal plugin di flash-in atau flash-install-widget dan dapat diperbarui langsung ke domain sesuka hati.
Magang : Zadun Naja

-
3. Wordpress
Bagi pemula, paling disarankan bikin blog menggunakan situs ini. Sebab, website ini gratis. Website ini juga didesain menggunakan sistem WYSIWYG agar mudah membuat postingan atau artikel.
4. Medium
Situs blog berikutnya untuk penulis adalah Medium. Nah kamu tidak dapat menempatkan iklan atau javascript di halaman ini. Templatenya juga sudah didesain sangat minimalis. Jadi bagi kamu yang sedang mencari ruang untuk hobi menulis, Medium adalah pilihan terbaik.
5. Weebly.com
Situs blog ini cocok buat kamu yang tidak mau ribet saat proses pemuatan tulisan. Website ini menyediakan banyak template yang simpel dan menarik dipilih. Cukup seret dan lepas, kamu dapat membuat blog dengan tampilan menarik yang layak menjadi portofolio kamu.
6. Tumblr.com
Tumblr.com merupakan situs menulis dengan konsep Weibo. Jadi, bagi mereka yang ingin menambahkan lebih banyak foto ke blog, Tumblr.com adalah pilihan yang tepat karena desain situsnya sangat menekankan pada tampilan visual. Tumblr.com juga memberi layanan media sosial. Jadi, selain ngeblog, kamu juga bisa ngobrol dengan teman melalui situs ini.
RECOMMENDED ARTICLE
- Cara mudah mendaftarkan NIK jadi NPWP melalui smartphone, nggak perlu ke kantor pajak lagi
- 7 Rekomendasi aplikasi smartphone untuk pantau kehamilan, update perkembangan bayi jadi mudah
- 7 Website tes psikologi kepribadian, kamu bisa makin mengenal diri sendiri
- 7 Website belajar TOEFL online secara gratis, wajib coba nih
- 11 Website untuk para pencari freelance, aman dan siap tambah cuan
HOW TO
-
Cara terbaru pakai dua akun WhatsApp di iPhone, urusan pribadi & kantor tak lagi campur
-
Cara mudah update semua aplikasi sekaligus di Windows, lebih praktis dan singkat tanpa ribet di 2025
-
Cara aktifkan webcam eksternal di laptop Windows 7 hingga 11, lengkap dengan rekomendasi terbaik 2025
-
10 Alasan dan solusi laptop gampang lag dan panas di 2025, baru beli tapi kok lemot?
-
Cara mengaktifkan kembali akun Facebook dan WA yang terblokir, ini teknik terbarunya di 2025
TECHPEDIA
-
Penjelasan mengapa port USB punya banyak warna, format terbaru di 2025 punya kecepatan 80 Gbps
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
LATEST ARTICLE
BEST PRODUCT Selengkapnya >
-
11 Aplikasi cek spesifikasi HP Android, akurat & mudah dipakai tanpa ribet terbaru di 2025
-
Cara download dokumen di Course Hero tanpa login terbaru 2025, gratis nggak ribet bisa pakai AI
-
5 Perbedaan layar OLED dengan IPS di iPhone, bagaimana dengan seri terbarunya?
-
5 Rekomendasi HP baru 2025 dengan baterai Jumbo 5.000 mAh untuk mudik, harga di bawah Rp 5 juta