Apple rilis beberapa gadget tapi tak sebut soal CarPlay
22/03/2016, 22:11
WIB
iPad Pro
Jika seri terdahulu berukuran 13 inci, maka kali ini iPad Pro diluncurkan dalam ukuran 9,7 inci saja. Display dan audionya sudah mendapat sentuhan agar lebih baik dari seri terdahulu, termasuk iPad Air 2. Berapa harganya?
Versi terbaru iPad Pro ini dilepas ke pasaran dengan harga Rp 7,9 juta (32GB). Sedangkan untuk varian yang dibekali storage berkapasitas 256GB dibanderol dengan harga kisaran Rp 11,8 juta. iPad Pro versi baru ini juga bisa dipesan mulai tanggal 24 Maret 2016.
You May Know
-
iPhone 16 Series akan diluncurkan pada 9 September 2024, catat tanggalnya! Apple juga dikabarkan akan memperkenalkan sederet perangkat baru
-
Produk Apple yang bakal rilis tahun 2016 Apple memang bisa dibilang tak berhenti berinovasi. Tahun ini, Apple akan kembali meluncurkan varian-varian terbarunya...
-
7 produk ini dikabarkan bakal rilis resmi pada event Apple Beberapa pihak meramalkan setidaknya akan ada 7 produk Apple yang akan resmi dirilis pada event peluncuran kali ini.