Kamera-kamera superzoom terbaik dengan harga terjangkau
01/06/2016, 16:11
WIB
Techno.id - Tak banyak orang yang gemar memotret dari kejauhan. Penyebabnya adalah gambar yang dihasilkan tak terlalu bagus. Jika ingin mendapat hasil foto yang berkualitas, kebanyakan fotografer akan menggunakan kamera DSLR terbaik dengan lensa tele yang harganya selangit.
Lalu bagaimana jika harga tersebut menjadi tak masuk akal bagi Anda? Kamera mana yang bisa di-zoom namun kualitas gambarnya tak menurun drastis? Nah, daripada penasaran, simak saja deretan kamera berikut ini yang masih bersahabat dengan kantong Anda...
You May Know
-
5 kamera berkualitas dengan harga terjangkau, apa saja? Banyak produsen kamera yang membekali besutannya dengan banyak fitur. Tentu saja harganya pun bervariasi.
-
Jangan pergi berlibur tanpa membawa kamera ini Banyak kamera berukuran kompak yang dijual di pasaran. Kamera mana yang cocok untuk diajak pergi pada liburan mendatang?
-
5 Kamera pocket terbaik dengan fitur menawan Beberapa kamera pocket ini mampu mengambil gambar dengan kualitas tinggi.