Layar Sony Xperia C6 tampak lebar hampir tanpa bezel

Sony Xperia C6 © 2016 twitter.com/OnLeaks
Techno.id - Pekan lalu, Sony telah mengirim undangan peluncuran smartphone terbaru di acara MWC 2016. Sayangnya, belum diketahui smartphone apa yang bakal diperkenalkan oleh Sony. Beberapa media berspekulasi bahwa Sony akan memperkenalkan Xperia C6. Smartphone ini diduga akan menjadi penerus Sony Xperia C5 Ultra dengan layar lebar hampir tanpa bezel.
Saat bocoran gambar Sony Xperia C6 dipamerkan oleh OnLeaks, smartphone tersebut memang nampak mengesankan. Dari gambar tersebut, layar Xperia C6 terlihat begitu lebar dan memenuhi bezel bagian samping. Jadi, Sony Xperia C6 seakan tak memiliki bezel sama sekali. Namun, bagian bezel atas dan bawah justru dipertebal, mungkin ini untuk menyeimbangkan pengurangan bezel di bagian samping.
-
Sony tak akan pernah meluncurkan Xperia Z6, mengapa? Sony Mobile Jerman: Xperia Z6 tak akan pernah ada.
-
Sony diduga akan luncurkan Xperia terbaru di MWC 2016 Sayangnya bocoran ini tidak menyebutkan spesifikasi Xperia PP10.
-
Desain Sony Xperia Z5 bocor? Sisi elegan dan kekhasan Sony tetap dipertahankan di sini.
Sony Xperia C6
2016 phonearena.com/phonearena.com
Meski gambar dari Xperia C6 sudah diperlihatkan, tetapi spesifikasinya tidak dibocorkan sedikitpun. Bahkan, ukuran layarnya saja belum ada yang tahu. Beberapa kalangan memperkirakan bahwa layar Xperia C6 tidak akan lebih besar dari 5 inci. Selain itu, ada pula yang mengatakan bahwa Xperia C6 akan mengadopsi layar beresolusi 1080 piksel.
Untuk lebih jelasnya, Anda bisa menunggu hingga peluncuran Xperia C6 dilaksanakan pada tanggal 22 Februari 2016. Sony Xperia C6 bakal diluncurkan pada acara MWC 2016 di Barcelona, Spanyol, seperti yang dilaporkan oleh PhoneArena (29/01/2016).
RECOMMENDED ARTICLE
- Di Indonesia, ini 5 smartphone dengan resolusi kamera selfie tertinggi
- Sasar anak muda, Xperia C5 Ultra dan Xperia M5 pakai kamera canggih
- Sony luncurkan Xperia C5 Ultra dengan kamera dan kinerja unggulan
- Bocoran layar Xperia C5 Ultra tanpa bezel dengan dual kamera 13MP
- Enam smartphone layar 6 inci terbaik saat ini
HOW TO
-
Cara login WhatsApp Web tanpa menggunakan HP, simpel dan aman dengan trik ini
-
10 Aplikasi Android penghitung kalori demi diet aman saat Idul Fitri, jangan sampai gagal
-
10 Game Android Seru untuk 4 pemain atau lebih ini dijamin bikin silahturahmi makin asyik
-
10 Gaya selfie seru bersama sahabat saat mudik lebaran, kangen langsung hilang!
-
20 Cara antisipasi agar HP tetap bisa internetan saat perjalanan mudik, bikin hati jadi tenang
TECHPEDIA
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya
-
Bocoran Smartphone Samsung layar lipat tiga, dari HP kecil jadi tablet layar lebar
LATEST ARTICLE
BEST PRODUCT Selengkapnya >
-
5 Rekomendasi HP baru 2025 dengan baterai Jumbo 5.000 mAh untuk mudik, harga di bawah Rp 5 juta
-
Penggemar Apple, siap-siap! iPad 11 dirumorkan segera meluncur awal 2025
-
11 Platform AI alternatif ChatGPT, tak cuma teks tapi juga untuk desain grafis hingga video virtual
-
Inilah 4 ponsel terbaik untuk gaming di tahun 2024