Lensa yang sering digunakan oleh fotografer jalanan
22/02/2016, 22:11
WIB
Fuji X-E1 Fujinon XF 35mm f/1.4 R
Banyak juga fotografer jalanan yang kemudian memilih kamera mirrorless karena dimensinya yang cukup masuk akal untuk dibawa berjalan-jalan menyusuri trotoar dan mengabadikan momen langka. Biasanya, kamera mirrorless hadir dengan lensa fix 35mm.
Demikian juga dengan kamera besutan Fujifilm yang kemudian menjadi pilihan banyak street photographer. Lensa andalannya adalahFuji X-E1 Fujinon XF 35mm F/1.4 R yang juga mampu menghasilkan gambar lebar namun berkualitas, tanpa distorsi yang mengganggu.
You May Know
-
5 lensa Nikon ini paling banyak digunakan fotografer profesional Sama halnya dengan Canon, Nikon juga punya banyak varian lensa andalan. Seri mana saja yang paling banyak digunakan fotografer?
-
Lensa-lensa yang biasanya digunakan fotografer wedding Momen saat upacara pernikahan akan dikenang seumur hidup. Tak jarang, banyak mempelai yang rela mengeluarkan budget fantastis demi foto dramatis.
-
6 lensa Canon terfavorit, yang mana saja ya? Banyak sekali lensa Canon yang dirilis di pasaran. Namun di antara banyak lensa tersebut, mana saja yang jadi favorit para fotografer?