Nvidia kenalkan GPU baru, siap dukung game beresolusi 4K

Nvidia GTX 980Ti © 2015 techradar.com
Techno.id - Belum lama, Nvidia telah memperkenalkan produk GPU barunya berlabel GeForce GTX 980Ti. Keunggulan utama flagship ini terletak pada kemampuannya untuk mendukung game beresolusi 4K serta perangkat virtual reality.
Seperti dilaporkan oleh TechRadar.com (01/06/15), sumber kekuatan GPU ini ialah adanya video RAM sebesar 6GB. Tak ayal, GTX 980Ti mampu menghasilkan visualisasi di atas 30 FPS dengan mudah.
-
AMD siap manjakan gamer dengan GPU Rp 8 jutaan AMD pamerkan beberapa koleksi kartu grafis yang diklaim cocok bagi Anda penggemar game PC.
-
NVIDIA puaskan para gamer dengan GameWorks VR NVIDIA hadirkan GameWorks pada Oculus Rift dan HTC Vive.
-
NVIDIA RTX hadirkan generative AI ke jutaan PC, dorong penggunaan AI untuk produktivitas harian Pemanfaatan AI secara meluas akan memberikan dampak yang besar bagi setiap elemen kehidupan manusia serta bisnis
GPU yang dibangun dengan arsitektur Maxwell ini pun didesain untuk memenuhi kebutuhan grafis tingkat tinggi, seperti virtual reality. Selain sudah mendukung versi DirectX 12 terbaru, GPU ini juga hemat energi dan cocok untuk disandingkan dengan perangkat VR high-end seperti Oculus Rift.
Sebagai gambaran, harga Nvidia GTX 980Ti memang cukup mahal, yakni Rp8,6 juta. Akan tetapi, harga ini masih lebih terjangkau dibandingkan dengan kartu grafis premium lainnya, sebut saja GeForce GTX TITAN X yang dijual dengan angka Rp13 jutaan.
RECOMMENDED ARTICLE
HOW TO
-
10 Cara mentransfer file dari iPhone ke PC Windows, pakai kabel atau tidak tak masalah!
-
Cara login WhatsApp Web tanpa menggunakan HP, simpel dan aman dengan trik ini
-
10 Aplikasi Android penghitung kalori demi diet aman saat Idul Fitri, jangan sampai gagal
-
10 Game Android Seru untuk 4 pemain atau lebih ini dijamin bikin silahturahmi makin asyik
-
10 Gaya selfie seru bersama sahabat saat mudik lebaran, kangen langsung hilang!
TECHPEDIA
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya
-
Bocoran Smartphone Samsung layar lipat tiga, dari HP kecil jadi tablet layar lebar
LATEST ARTICLE
BEST PRODUCT Selengkapnya >
-
5 Rekomendasi HP baru 2025 dengan baterai Jumbo 5.000 mAh untuk mudik, harga di bawah Rp 5 juta
-
Penggemar Apple, siap-siap! iPad 11 dirumorkan segera meluncur awal 2025
-
11 Platform AI alternatif ChatGPT, tak cuma teks tapi juga untuk desain grafis hingga video virtual
-
Inilah 4 ponsel terbaik untuk gaming di tahun 2024