Seperti inikah calon layar iPhone 7?

Ilustrasi iPhone 7 © 2016 macworld.co.uk
Techno.id - Japan Display, salah satu OEM pemasok layar Apple baru saja membocorkan layar yang diduga akan diadopsi iPhone 7. Mengutip laman Phone Arena (13/02), layar tersebut adalah LCD Pixel Eyes generasi kedua.
-
Belum rilis, iPhone 7 sudah disebut-sebut tahan air Sejumlah situs teknologi terkenal memprediksi bentuk fisik serta fitur-fitur yang bakal disematkan di iPhone 7.
-
Inilah foto layar iPhone 6S generasi terbaru Ada komponen tambahan pada penampakan foto layar iPhone 6S.
-
Apple siapkan iPhone dengan layar 4 inci Laporan ini juga menyebutkan jika iPhone 7 akan hadir dengan dua varian.
Seperti tampak pada gambar di atas, layar generasi kedua ini memiliki desain bezel yang sedikit lebih tipis. Jika di generasi pertama adalah 8 mm, maka di generasi kedua hanyalah 5 mm.
Layar generasi kedua juga digambarkan dapat mendeteksi stylus setebal 1 mm. Padahal di generasi pertama, layar itu baru dapat mendeteksi stylus dengan ketebalan lebih dari 2 mm. Artinya, sensitivitas layar ini lebih tinggi.
Yang membuat generasi kedua ini cukup menarik adalah, ia tetap mampu membaca gerakan sidik jari meski dalam kondisi basah.
Sebelumnya, iPhone 7 telah diisukan akan mengadopsi layar AMOLED (layar yang dapat dilipat). Namun seiring berjalannya waktu, isu tersebut berangsur patah, apalagi salah satu OEM Apple, Japan Display, sudah mulai bersuara.
RECOMMENDED ARTICLE
HOW TO
-
Ini cara memperbaiki file JPG yang tidak dapat dibuka di komputer Windows, gampang kok!
-
Cara mengonversi gambar jadi teks yang dapat diedit di Microsoft Word, pakai AI lebih cepat & gampang
-
10 Cara mentransfer file dari iPhone ke PC Windows, pakai kabel atau tidak tak masalah!
-
Cara login WhatsApp Web tanpa menggunakan HP, simpel dan aman dengan trik ini
-
10 Aplikasi Android penghitung kalori demi diet aman saat Idul Fitri, jangan sampai gagal
TECHPEDIA
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya
LATEST ARTICLE
BEST PRODUCT Selengkapnya >
-
5 Rekomendasi HP baru 2025 dengan baterai Jumbo 5.000 mAh untuk mudik, harga di bawah Rp 5 juta
-
Penggemar Apple, siap-siap! iPad 11 dirumorkan segera meluncur awal 2025
-
11 Platform AI alternatif ChatGPT, tak cuma teks tapi juga untuk desain grafis hingga video virtual
-
Inilah 4 ponsel terbaik untuk gaming di tahun 2024