Tugas nggak akan bisa diakalin lagi, begini cara kerja AI Turnitin yang deteksi tulisan hasil ChatGPT

foto: turnitin.com
Techno.id - Software penulisan berbasis AI yang saat ini sedang tren, ChatGPT menjadi perbincangan hangat. Mungkin tujuan awalnya memang untuk meringankan beban pekerjaan, tapi siapa sangka kalau ChatGPT bisa saja disalahgunakan. Hal tersebut semakin krusial karena sempat terjadi di dunia akademik.
Namun tak perlu khawatir, teknologi ChatGPT tak selalu menjadi ancaman. Kamu bisa mendeteksi artikel yang merupakan hasil ChatGPT atau tidak. Caranya mudah dengan bantuan AI Turnitin.
-
Tulisan yang dibuat AI masih sulit dideteksi oleh berbagai software canggih, ternyata ini penyebabnya Teks yang dibuat oleh AI kini semakin canggih sehingga sangat sulit untuk mendeteksinya.
-
3 Tips menggunakan AI untuk menulis artikel, mulai dari mencari ide hingga meningkatkan tata bahasa Sebagian penulis menganggap AI dapat membantu menulis artikel lengkap
-
ChatGPT dari OpenAI tengah ramai di medsos, simak penjelasan dan cara menggunakannya OpenAI membuat fitur ChatGPT agar memberikan gaya penulisan layaknya manusia secara natural.
Melansir dari turnitin.com pada Jumat (7/4), Layanan pencari plagiarisme dalam sebuah teks ini melakukan sebuah terobosan teknologi dengan menggandeng kemampuan AI. Jadinya, kelak Turnitin dapat mendeteksi tulisan yang dihasilkan oleh AI seperti ChatGPT. Impresifnya, Turnitin mengklaim bahwa para akademisi dapat menganalisa keaslian suatu teks dengan tingkat kepercayaan Turnitin sebesar 98%.
foto: turnitin.com

Turnitin
Akademisi atau staf pengajar yang khususnya ada di Indonesia, menurut James Thorley selaku Wakil Presiden Regional Turnitin Asia Pasifik dilansir di laman turnitin.com, mengetahui potensi kurang baik dari software semacam ChatGPT jika 'digunakan' dalam pekerjaan siswa. Namun, menurutnya untuk waktu sementara AI harus diberdayakan demi tujuan yang baik. Terutama untuk membangun pemikiran kritis dan mutu integritas akademik dengan mengurangi peran teknologi.
foto: turnitin.com
Turnitin nantinya akan bekerja dengan cara memberi indikator atau nilai teks yang dihasilkan oleh AI. Hasil tersebut akan sangat bermanfaat khususnya bagi pengajar atau guru ketika menilai tulisan muridnya agar bisa diproses lebih lanjut.
Kemampuan AI dari Turnitin telah tersedia dalam produk-produk yang di antaranya adalah Turnitin Feedback Studio (TFS), TFS with Originality, Turnitin Originality, Turnitin Similarity, Simcheck, Originality Check, dan Originality Check+.
RECOMMENDED ARTICLE
- Teknologi ectogenesis untuk rahim artifisial, digadang-gadang dapat gantikan peran rahim wanita
- Kampus ini kembangkan sistem AI untuk radang paru-paru hingga deteksi kejahatan pencucian uang
- Cara jadi konten kreator tanpa modal hanya dengan 4 website AI ini
- Cara mudah membuat undangan pernikah digital, nggak perlu keluar duit dan skill editing
- Keunggulan Qualcomm AI Engine pada laptop, salah satunya tingkatkan akurasi Voice Recognition
HOW TO
-
10 Aplikasi Android penghitung kalori demi diet aman saat Idul Fitri, jangan sampai gagal
-
10 Game Android Seru untuk 4 pemain atau lebih ini dijamin bikin silahturahmi makin asyik
-
10 Gaya selfie seru bersama sahabat saat mudik lebaran, kangen langsung hilang!
-
20 Cara antisipasi agar HP tetap bisa internetan saat perjalanan mudik, bikin hati jadi tenang
-
15 Solusi ampuh atasi signal HP lemah saat mudik ke pedalaman, santai tetap bisa internetan lancar
TECHPEDIA
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya
-
Bocoran Smartphone Samsung layar lipat tiga, dari HP kecil jadi tablet layar lebar
-
Israel pakai spyware serang WhatsApp, targetkan lebih dari 100 jurnalis dan aktivitis
LATEST ARTICLE
BEST PRODUCT Selengkapnya >
-
5 Rekomendasi HP baru 2025 dengan baterai Jumbo 5.000 mAh untuk mudik, harga di bawah Rp 5 juta
-
Penggemar Apple, siap-siap! iPad 11 dirumorkan segera meluncur awal 2025
-
11 Platform AI alternatif ChatGPT, tak cuma teks tapi juga untuk desain grafis hingga video virtual
-
Inilah 4 ponsel terbaik untuk gaming di tahun 2024