Xiaomi Redmi 2 Prime dijual cuma sehari, jangan ketinggalan!

Ilustrasi Xiaomi Redmi 2 Prime © 2015 Aloysius Low/CNET
Techno.id - Dalam rangka memperingati hari jadi Xiaomi Indonesia yang pertama, produsen asal Tiongkok itu menawarkan hadiah eksklusif untuk Anda. Menggandeng Lazada, Xiaomi akan menjual secara spesial dan terbatas Redmi 2 edisi Prime seharga Rp1.799.000. Flash sale suksesor Redmi 2 itu hanya dilakukan selama satu hari saja, yaitu pada Senin 28 September 2015 mendatang mulai pukul 11.00 WIB.
-
Xiaomi Redmi 2 Pro, evolusi dari Redmi 2, segera dilepas secara global Spesifikasinya lebih tinggi dari Redmi 2, tetapi harganya tak terlampau jauh.
-
Sambut Ramadan, Xiaomi Redmi 2 turun harga Kini, ponsel andalan Xiaomi itu hanya dibanderol seharga Rp1.499.000.
-
Xiaomi Redmi Note 2 dan Redmi Note 2 Prime resmi dirilis Xiaomi Redmi Note 2 dan Redmi Note 2 Prime hadir dengan spesifikasi tinggi serta dibanderol dengan harga murah
Soal spesifikasi, Redmi 2 Prime sudah memiliki peningkatan dibandingkan "saudaranya". Jika di Redmi 2 Anda hanya akan menemui RAM 1GB dan memori internal 8GB, spesifikasi itu ditingkatkan dua kali lipat di Redmi 2 Prime, menjadi 2GB dan 16GB.
Adapun spesifikasi lengkap dari smartphone 4,7 inci ini, yaitu jaringan 4G, prosesor Qualcomm Snapdragon 410 Quad-Core, kamera 8MP dengan aperture f/2.2 dan kamera selfie 2MP, dan baterai 2.200mAh. Terdapat pula fitur tersier seperti, USB OTG dan Quick Charge 10.
Desas-desus kemunculan Redmi 2 Prime sebenarnya sudah terdengar sejak bulan Juli lalu. Bahkan, smartphone 133 gram itu telah diluncurkan lebih dulu di Singapura pada bulan yang sama seharga Rp1,8 juta.
Bagaimana? Tertarik mengikuti flash sale Xiaomi Redmi 2 Prime?
RECOMMENDED ARTICLE
HOW TO
-
10 Aplikasi Android penghitung kalori demi diet aman saat Idul Fitri, jangan sampai gagal
-
10 Game Android Seru untuk 4 pemain atau lebih ini dijamin bikin silahturahmi makin asyik
-
10 Gaya selfie seru bersama sahabat saat mudik lebaran, kangen langsung hilang!
-
20 Cara antisipasi agar HP tetap bisa internetan saat perjalanan mudik, bikin hati jadi tenang
-
15 Solusi ampuh atasi signal HP lemah saat mudik ke pedalaman, santai tetap bisa internetan lancar
TECHPEDIA
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya
-
Bocoran Smartphone Samsung layar lipat tiga, dari HP kecil jadi tablet layar lebar
-
Israel pakai spyware serang WhatsApp, targetkan lebih dari 100 jurnalis dan aktivitis
LATEST ARTICLE
BEST PRODUCT Selengkapnya >
-
5 Rekomendasi HP baru 2025 dengan baterai Jumbo 5.000 mAh untuk mudik, harga di bawah Rp 5 juta
-
Penggemar Apple, siap-siap! iPad 11 dirumorkan segera meluncur awal 2025
-
11 Platform AI alternatif ChatGPT, tak cuma teks tapi juga untuk desain grafis hingga video virtual
-
Inilah 4 ponsel terbaik untuk gaming di tahun 2024