Alat ini bantu hilangkan kebiasaan bermain gadget sambil mengemudi

Ilustrasi bermain gadget saat mengemudi © 2016 huffingtonpost.com
Techno.id - Seperti diketahui, bermain gadget sembari mengemudi merupakan sebuah tindakan yang sangat berbahaya. Ironisnya, kebiasaan buruk tersebut saat ini masih saja banyak dijumpai di berbagai belahan dunia.
Mengingat kebiasaan itu memiliki risiko tinggi, seorang pria bernama T.J. Evarts berusaha menciptakan solusinya. Di ajang tahunan Consumer Electronics Show (CES) 2016, pria ini memperkenalkan sebuah alat SMARTWheel.
-
Setir mobil pintar buat pengemudi tak bisa tidur nyenyak Setir mobil pintar buatan perusahaan Hoffman-Krippner bisa bangunkan pengemudi yang mengantuk.
-
Tak cuma self driving, kendaraan harus memiliki fitur pintar ini Sebuah mobil yang bisa berjalan sendiri harus bisa mengenali rambu lalu lintas serta pejalan kaki. Bagaimana caranya?
-
Masyarakat sudah siap parkir mobil via ponsel, regulasinya yang belum Gempuran perkembangan teknologi bahkan juga sangat terasa di ranah otomotif.
Sebagaimana dikutip dari MTV (06/01), SMARTWheel merupakan sebuah pembungkus setir mobil. Ia dilengkapi dengan sebuah sensor tangan yang kemudian dapat diintegrasikan dengan aplikasi gadget seperti smartphone.
Saat aplikasi diaktifkan, sensor SMARTWheel akan berbunyi ketika kedua tangan pengemudi sedang tidak dalam posisi memegang setir. Ya, asumsinya adalah menganggap jika kedua tangan pengemudi sedang memegang gadget.
Secara sekilas, SMARTWheel mungkin dapat membantu menghilangkan kebiasaan bermain gadget sambil mengemudi. Yang cukup disayangkan, alarm tersebut juga akan tetap berbunyi meskipun pengemudi hanya sekadar mengganti persneling.
SMARTWheel sendiri saat ini tengah dipamerkan di ajang tahunan Consumer Electronics Show 2016. Menurut rencana, ia bakal mulai dipasarkan pada semester pertama tahun 2016. Hanya saja, harga banderol masih belum diketahui.
RECOMMENDED ARTICLE
HOW TO
-
10 Aplikasi Android penghitung kalori demi diet aman saat Idul Fitri, jangan sampai gagal
-
10 Game Android Seru untuk 4 pemain atau lebih ini dijamin bikin silahturahmi makin asyik
-
10 Gaya selfie seru bersama sahabat saat mudik lebaran, kangen langsung hilang!
-
20 Cara antisipasi agar HP tetap bisa internetan saat perjalanan mudik, bikin hati jadi tenang
-
15 Solusi ampuh atasi signal HP lemah saat mudik ke pedalaman, santai tetap bisa internetan lancar
TECHPEDIA
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya
-
Bocoran Smartphone Samsung layar lipat tiga, dari HP kecil jadi tablet layar lebar
-
Israel pakai spyware serang WhatsApp, targetkan lebih dari 100 jurnalis dan aktivitis
LATEST ARTICLE
BEST PRODUCT Selengkapnya >
-
5 Rekomendasi HP baru 2025 dengan baterai Jumbo 5.000 mAh untuk mudik, harga di bawah Rp 5 juta
-
Penggemar Apple, siap-siap! iPad 11 dirumorkan segera meluncur awal 2025
-
11 Platform AI alternatif ChatGPT, tak cuma teks tapi juga untuk desain grafis hingga video virtual
-
Inilah 4 ponsel terbaik untuk gaming di tahun 2024