Kurang dari 2 jam Xiaomi Mi5 diluncurkan, saksikan di sini

Ilustrasi Xiaomi Mi5 © 2016 digitaltrends.com
Techno.id - Salah satu debut yang paling ditunggu pada gelaran MWC 2016 di Barcelona adalah ponsel besutan perusahaan asal Tiongkok Xiaomi Mi5. Dalam dua jam ke depan, ponsel generasi terbaru seri Mi ini akan diluncurkan secara global.
Xiaomi Mi5 dikabarkan akan dilengkapi dengan prosesor terbaik saat ini yakni Snapdragon 820 yang dipadukan dengan RAM berkapasitas 4GB. Untuk kameranya, ponsel ini akan dibekali dengan kamera 16MP dan 8MP.
-
Xiaomi Mi5 diluncurkan akhir bulan Februari 2016 Co-founder Xiaomi: Tak jadi tanggal 8 Februari 2016, Xiaomi Mi5 diluncurkan pada tanggal 24 Februari 2016.
-
Ini dia spesifikasi, gambar terbaru, dan tanggal rilis Xiaomi Mi5 Dalam gambar yang beredar, ponsel ini akan dilengkapi dengan port USB Type-C.
-
Tak jadi bulan ini, kapan Xiaomi Mi5 siap dirilis? Ada kemungkinan Januari 2016 atau sebulan setelahnya.
Fitur baru yang ditambahkan pihak Xiaomi untuk ponsel andalannya ini adalah sensor sidik jari yang disematkan pada tombol home di bagian depan perangkat. Walaupun begitu, masih banyak fitur yang belum diungkapkan Xiaomi untuk ponsel terbarunya ini.
Tepat pukul 03:00 WIB, ponsel ini akan diperkenalkan secara global, jika Anda tertarik dengan ponsel andalan Xiaomi ini, Anda bisa menyaksikan secara streaming pada video di bawah ini.
RECOMMENDED ARTICLE
HOW TO
-
10 Aplikasi Android penghitung kalori demi diet aman saat Idul Fitri, jangan sampai gagal
-
10 Game Android Seru untuk 4 pemain atau lebih ini dijamin bikin silahturahmi makin asyik
-
10 Gaya selfie seru bersama sahabat saat mudik lebaran, kangen langsung hilang!
-
20 Cara antisipasi agar HP tetap bisa internetan saat perjalanan mudik, bikin hati jadi tenang
-
15 Solusi ampuh atasi signal HP lemah saat mudik ke pedalaman, santai tetap bisa internetan lancar
TECHPEDIA
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya
-
Bocoran Smartphone Samsung layar lipat tiga, dari HP kecil jadi tablet layar lebar
-
Israel pakai spyware serang WhatsApp, targetkan lebih dari 100 jurnalis dan aktivitis
LATEST ARTICLE
BEST PRODUCT Selengkapnya >
-
5 Rekomendasi HP baru 2025 dengan baterai Jumbo 5.000 mAh untuk mudik, harga di bawah Rp 5 juta
-
Penggemar Apple, siap-siap! iPad 11 dirumorkan segera meluncur awal 2025
-
11 Platform AI alternatif ChatGPT, tak cuma teks tapi juga untuk desain grafis hingga video virtual
-
Inilah 4 ponsel terbaik untuk gaming di tahun 2024