Menyedihkan, teknologi dual kamera hanya untuk iPhone berukuran besar

Ilustrasi iPhone 6s Plus © digitaltrends.com
Techno.id - Teknologi dual kamera pada ponsel bukanlah hal baru bagi pecinta gadget. Bahkan LG G5 juga telah dibekali dengan teknologi tersebut, dan disusul kemudian dengan Huawei P9 yang mengumumkan hal serupa.
Dengan semakin cepatnya perkembangan teknologi dewasa ini, hal yang dulu hanyalah rumor, kini menjadi kenyataan. Seperti yang telah diberitakan oleh Connect Digital Photography Review pada hari Senin (04/04/16) lalu, Apple juga akan menyusul 2 perusahaan tersebut dan membekali iPhone terbarunya dengan teknologi yang sama.
-
iPhone 'masa depan' akan gunakan dual-camera? Sebuah laporan di tahun 2013 mengatakan bahwa Apple di masa depan akan terapkan konsep dual-camera di iPhone, benarkah?
-
iPhone 7 akan didukung kamera kualitas DSLR, 3D mapping, dan 3x zoom iPhone 7 bakal mengadopsi dua kamera canggih.
-
LG G5 dan Huawei P9 tandai bergesernya tren fotografi Jika tren tersebut memang sedang mengalami pergeseran, bisakah masyarakat menerimanya?
Sayangnya, dual kamera hanya memungkinkan untuk disematkan pada ponsel berukuran besar. Apple pun kabarnya hanya akan menyematkan teknologi tersebut pada iPhone dengan layar berukuran 5,5 inci saja.
Dual kamera ponsel buatan LinX
2016 connect.dpreview.com/connect.dpreview.com
Well, hal tersebut bisa jadi sebuah tamparan keras bagi mereka yang gemar menggunakan iPhone dengan ukuran layar 4,7 inci, atau bahkan pemilik iPhone SE yang hanya memiliki layar berukuran 4 inci.
Penambahan teknologi dual kamera tersebut juga diikuti dengan masuknya fitur baru seperti optical image stabilization. Tentu saja, teknologi tersebut hanya bisa diterapkan pada iPhone 6s, dan 6s Plus ke atas yang memiliki ukuran layar 5,5 inci.. Pihak Apple mengatakan bahwa iPhone dengan dual kamera bakal rilis dalam waktu dekat dan bergabung dengan kompetitor lain di pasaran.
Kabarnya, perusahaan yang digandeng Apple saat ini adalah LinX, yang mengkhususkan diri dalam pengembangan multi-aperture camera yang mendukung fitur 3D mapping, peningkatan akurasi warna, mereduksi noise, resolusi gambar yang lebih tinggi, serta banyak keunggulan lainnya.
RECOMMENDED ARTICLE
HOW TO
-
10 Aplikasi Android penghitung kalori demi diet aman saat Idul Fitri, jangan sampai gagal
-
10 Game Android Seru untuk 4 pemain atau lebih ini dijamin bikin silahturahmi makin asyik
-
10 Gaya selfie seru bersama sahabat saat mudik lebaran, kangen langsung hilang!
-
20 Cara antisipasi agar HP tetap bisa internetan saat perjalanan mudik, bikin hati jadi tenang
-
15 Solusi ampuh atasi signal HP lemah saat mudik ke pedalaman, santai tetap bisa internetan lancar
TECHPEDIA
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya
-
Bocoran Smartphone Samsung layar lipat tiga, dari HP kecil jadi tablet layar lebar
-
Israel pakai spyware serang WhatsApp, targetkan lebih dari 100 jurnalis dan aktivitis
LATEST ARTICLE
BEST PRODUCT Selengkapnya >
-
5 Rekomendasi HP baru 2025 dengan baterai Jumbo 5.000 mAh untuk mudik, harga di bawah Rp 5 juta
-
Penggemar Apple, siap-siap! iPad 11 dirumorkan segera meluncur awal 2025
-
11 Platform AI alternatif ChatGPT, tak cuma teks tapi juga untuk desain grafis hingga video virtual
-
Inilah 4 ponsel terbaik untuk gaming di tahun 2024