Resmi rilis di Indonesia, ini harga Xiaomi Mi 4i

Xiaomi Mi 4i © 2015 thenextweb.com
Techno.id - Hari ini (19/08/15), Xiaomi mendatangkan salah satu handset andalannya, Mi 4i, untuk para Mi Fans di Tanah Air.
Dalam acara perilisan tersebut, terungkap jika sasaran Mi 4i adalah konsumen kelas menengah. Sebab, ponsel berukuran 5 inci itu dibanderol dengan harga Rp2.799.000. Penjualan resminya akan dimulai pada 26 Mei.
-
Hari pertama dijual di Indonesia, Xiaomi Mi 4i laku keras Belum kebagian? Tunggu flash sale selanjutnya 2 Juni mendatang!
-
Xiaomi Mi 4i sudah mulai dijual ke seluruh dunia, termasuk AS Nampaknya, Xiaomi ingin memasuki pasar Negeri Paman Sam secara tidak langsung.
-
Berapa harga Xiaomi Mi5? Untuk harga, Xiaomi kembali menghadirkan ponsel dengan spesifikasi tinggi dengan harga yang murah.
Harga Xiaomi Mi 4i 2015 twitter.com/MiOfficial_ID
Acara ini didatangi langsung oleh Wakil Presiden Xiaomi, Hugo Barra. Pria kelahiran Brazil itu melakukan presentasi dan promosi Mi 4i di depan ratusan Mi Fans undangan.
Xiaomi Mi 4i sendiri memiliki spesifikasi yang menggiurkan. Handset tersebut ditanami dengan chipset Snapdragon 615 Quad-Core, RAM 2GB, serta memori internal 16GB. Di samping itu, ada juga baterai berkapasitas 3.120mAh, jaringan 4G, dan kamera 13MP dan 5MP.
Sebelum memasuki Indonesia, Mi 4i sudah terlebih dahulu mampir ke India dan Singapura. Setelah Indonesia, Mi 4i rencananya akan diboyong ke Malaysia pada 21 Mei mendatang.
RECOMMENDED ARTICLE
HOW TO
-
Cara login WhatsApp Web tanpa menggunakan HP, simpel dan aman dengan trik ini
-
10 Aplikasi Android penghitung kalori demi diet aman saat Idul Fitri, jangan sampai gagal
-
10 Game Android Seru untuk 4 pemain atau lebih ini dijamin bikin silahturahmi makin asyik
-
10 Gaya selfie seru bersama sahabat saat mudik lebaran, kangen langsung hilang!
-
20 Cara antisipasi agar HP tetap bisa internetan saat perjalanan mudik, bikin hati jadi tenang
TECHPEDIA
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya
-
Bocoran Smartphone Samsung layar lipat tiga, dari HP kecil jadi tablet layar lebar
LATEST ARTICLE
BEST PRODUCT Selengkapnya >
-
5 Rekomendasi HP baru 2025 dengan baterai Jumbo 5.000 mAh untuk mudik, harga di bawah Rp 5 juta
-
Penggemar Apple, siap-siap! iPad 11 dirumorkan segera meluncur awal 2025
-
11 Platform AI alternatif ChatGPT, tak cuma teks tapi juga untuk desain grafis hingga video virtual
-
Inilah 4 ponsel terbaik untuk gaming di tahun 2024