Spesifikasi ponsel 'kawin silang' BlackBerry Android bocor ke pasaran
Techno.id - Seperti diketahui, BlackBerry akan segera meluncurkan ponsel berbasis sistem operasi Android bulan Agustus ini. Beberapa waktu berselang, akhirnya beredarlah bocoran spesifikasi dari ponsel 'kawin silang' BlackBerry Android tersebut.
Seperti dilansir TrustedReview (19/6/15), ponsel pintar dengan codenamed Venice tersebut bakal mengusung layar QHD 5,4inci. Selain itu, ponsel pintar tersebut juga kabarnya akan mengusung prosesor Snapdragon 808 CPU dan RAM 3GB. BlackBerry Venice kabarnya juga akan mengusung kamera 18MP di bagian belakang dan 5MP di bagian depan.
-
Bocoran gambar eksklusif BlackBerry Venice Bocoran ini secara eksklusif hadir di sebuah situs teknologi.
-
Begini jadinya kalau Blackberry meluncurkan smartphone android Kabar Blackberry akan meluncurkan smartphone dengan OS Android masih beredar kencang di kalangan netizen.
-
Lagi-lagi, potret wujud BlackBerry Priv beredar di internet Publik serasa ingin dibuat penasaran dulu menanti produk pertama BlackBerry berbasis Android itu.
Hingga saat ini, belum ada laporan lengkap dari BlackBerry terkait ponsel pintarnya ini. Semoga saja dalam waktu dekat, BlackBerry segera merilis spesifikasi maupun penampakan dari ponsel 'kawin silangnya' ini.
Ilustrasi BlackBerry Android 2015 pocketnow.com
RECOMMENDED ARTICLE
- BlackBerry Messenger akan hadirkan fitur Private Chat
- Blackberry bakal kenalkan smartphone Android pada Agustus mendatang?
- Siapakah pemilik BlackBerry Classic edisi spesial Batman ini?
- Android Auto akan hadir di mobil Cadillac produksi 2016
- Blackberry bakal kenalkan smartphone Android pada Agustus mendatang?