5 Aplikasi games horor terbaik

Ilustrasi games horor © 2015 youtube.com
Techno.id - Begitu banyak games yang memikat hati untuk dimainkan pada perangkat Android dan iOS Anda. Namun, jika Anda ingin keseruan yang lebih, Anda bisa memainkan beberapa games horor untuk menguji adrenalin Anda.
Nah, beberapa games horor ini adalah games terbaik yang bisa Anda mainkan. Games ini akan menawarkan Anda pengalaman yang menyeramkan dan grafis games yang berkualitas. Berikut 5 aplikasi games horor terbaik yang bisa Anda mainkan.
- 11 Game horor gratis di Android dan iPhone, ada banyak misi menegangkan Setiap misi yang ada pada game horor sukses membuat merinding banyak pemain.
- 5 Games Android dan iOS terbaru yang wajib didownload Games-games mobile berikut dijamin akan membuat Anda kecanduan.
- Aplikasi game terbaik bulan ini Game terbaik yang bisa menghibur dan mengisi waktu Anda dikala senggang.

1. School - The Horor Game
Salah satu games horor terbaik yang bisa Anda mainkan di perangkat Android dan iOS secara gratis. Games ini menawarkan pengalaman kepada Anda untuk melarikan diri dari teror hantu di sebuah sekolah.
Nah, ada beberapa perlengkapan yang bisa Anda gunakan untuk mencari beberapa item untuk melarikan diri dari ruangan gelap yang menyeramkan. Anda bisa mendownload games ini langsung di App Store.

2. Slendrina - The Cellar
Slendrina adalah sesosok hantu menyeramkan yang bisa Anda temui di lorong bawah tanah. Jika Anda bertemu dengannya, dia bisa berbuat apa saja untuk membunuh Anda di sana.
Dalam permainannya, Anda bisa diminta untuk mengumpulkan beberapa buku dan kunci untuk membuka ruangan di sana. Namun jika Anda bertemu dengan Slendrina, sebaiknya Anda melarikan diri agar tidak dibunuh olehnya.
Permainan ini bisa Anda mainkan di perangkat Android dan iOS dan memasangnya melalui App Store.

3. Eyes - The Horor Game
Permainan ini hampir sama dengan Slendrina, dalam permainannya Anda diminta untuk mengumpulkan beberapa item dan kunci untuk membuka ruangan-ruangan dalam games ini.
Anda akan berjalan di lorong-lorong gelap yang membuat bulu kuduk Anda merinding. Dalam petualangan Anda, banyak teror makhluk menyeramkan. Nah, apakah siap bertualang untuk memacu jantung Anda? Anda bisa memasang games ini pada perangkat Android dan iOS secara gratis.

4. Horor Escape
Games ini akan sedikit membuat Anda berpikir, pasalnya dalam permainannya Anda diminta untuk memecahkan beberapa teka-teki untuk menyelamatkan hidup Anda.
Apalagi Anda hanya memiliki 30 menit untuk memecahkan teka-teki tersebut. Nah, untuk Anda pengguna Android dan iOS, games ini tersedia untuk kedua platform secara gratis.

5. House of Slendrina
Jiwa jahat ini kembali, dalam games ini Anda diminta untuk mencari item yang merupakan kunci dari rahasia si roh jahat Slendrina.
Namun, sayangnya Anda harus mencari jawabannya di sebuah rumah yang merupakan rumah dari Slendrina. Hati-hati, jangan sampai terbunuh oleh Slendrina.
Games ini tersedia gratis untuk Anda mainkan di perangkat Android dan iOS.
Nah, menyeramkan bukan? Anda tinggal pilih salah satu games horor terbaik ini untuk Anda mainkan di perangkat Android dan iOS milik Anda.
HOW TO
-
Cara membuat foto lawas keluarga jadi bergerak dengan AI di 2025, terlihat nyata
-
Cara terbaru pakai dua akun WhatsApp di iPhone, urusan pribadi & kantor tak lagi campur
-
Cara mudah update semua aplikasi sekaligus di Windows, lebih praktis dan singkat tanpa ribet di 2025
-
Cara aktifkan webcam eksternal di laptop Windows 7 hingga 11, lengkap dengan rekomendasi terbaik 2025
-
10 Alasan dan solusi laptop gampang lag dan panas di 2025, baru beli tapi kok lemot?
TECHPEDIA
-
Penjelasan mengapa port USB punya banyak warna, format terbaru di 2025 punya kecepatan 80 Gbps
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
LATEST ARTICLE
HOW TO Selengkapnya >
-
Cara membuat foto lawas keluarga jadi bergerak dengan AI di 2025, terlihat nyata
-
Cara terbaru pakai dua akun WhatsApp di iPhone, urusan pribadi & kantor tak lagi campur
-
Cara mudah update semua aplikasi sekaligus di Windows, lebih praktis dan singkat tanpa ribet di 2025
-
Cara aktifkan webcam eksternal di laptop Windows 7 hingga 11, lengkap dengan rekomendasi terbaik 2025