5 Aplikasi Office terbaik untuk perangkat Android

Google Drive
Tak seperti aplikasi berbasis Office lainnya, aplikasi yang sebenarnya fokus memberikan layanan penyimpanan awan ini justru dapat bekerja dengan maksimal jika dipasangkan dengan empat aplikasi Google lainnya. Ya, untuk dapat merasakan manfaat mengedit atau membaca dokumen dengan Google Drive maka Anda wajib menginstal aplikasi Google Docs, Google Slides, dan Google Sheets.
Kendati begitu, aplikasi ini telah dilengkapi dengan dukungan fitur yang tak kalah dengan aplikasi Office all-in-one lainnya. Anda bisa melakukan editing atau membaca file berformat MS Word, Excel, dan Powerpoint di aplikasi ini.
- Aplikasi Microsoft Office akhirnya sambangi Android Layaknya software populer Microsoft Office, aplikasi Microsoft Office kini telah tersedia dan dapat dinikmati dari ponsel Android
- 9 Aplikasi PDF untuk Android dan iOS, memudahkan pengguna membacanya Tanpa aplikasi PDF reader yang tepat, pengguna kesusahan dalam membaca.
- 6 Aplikasi keren ini wajib dimiliki kamu para pekerja kantoran Bikin kerjaan makin mudah nih..
Anda juga bisa menyimpan file secara offline tanpa perlu koneksi ke internet. Selain itu, Anda juga dapat mengekspor file ke format PDF dengan dukungan fitur PDF reader.
Karena memang tak sepenuhnya menawarkan kemampuan editing file seperti aplikasi Office kebanyakan, maka Google Drive merupakan satu-satunya aplikasi yang menawarkan penyimpanan data hingga 15GB dan dapat menyimpan file selain dokumen seperti gambar, video, dan lain sebagainya.
HOW TO
-
Cara mudah update semua aplikasi sekaligus di Windows, lebih praktis dan singkat tanpa ribet di 2025
-
Cara aktifkan webcam eksternal di laptop Windows 7 hingga 11, lengkap dengan rekomendasi terbaik 2025
-
10 Alasan dan solusi laptop gampang lag dan panas di 2025, baru beli tapi kok lemot?
-
Cara mengaktifkan kembali akun Facebook dan WA yang terblokir, ini teknik terbarunya di 2025
-
Cara buat wallpaper bergerak di laptop & komputer terbaru 2025, gampang dan pakai AI lebih cepat
TECHPEDIA
-
Penjelasan mengapa port USB punya banyak warna, format terbaru di 2025 punya kecepatan 80 Gbps
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
LATEST ARTICLE
HOW TO Selengkapnya >
-
Cara mudah update semua aplikasi sekaligus di Windows, lebih praktis dan singkat tanpa ribet di 2025
-
Cara aktifkan webcam eksternal di laptop Windows 7 hingga 11, lengkap dengan rekomendasi terbaik 2025
-
10 Alasan dan solusi laptop gampang lag dan panas di 2025, baru beli tapi kok lemot?
-
Cara mengaktifkan kembali akun Facebook dan WA yang terblokir, ini teknik terbarunya di 2025