5 Penyebab suara headset mengecil dan cara mengatasinya

foto: freepik.com/azerbaijan_stockers
Techno.id - Menggunakan headset sudah menjadi pemandangan lazim saat ini. Meski kini semakin banyak True Wireless Stereo (TWS) di pasaran, namun headset tetap tidak tergantikan. Apalagi untuk digunakan saat bermain game.
Suara headset yang dibekali speaker lebih besar dinilai memiliki suara yang lebih nendang ketimbang TWS. Saat ini pun banyak pilihan headset, baik yang masih menggunakan kabel maupun nirkabel.
-
Cara mengentahui penyebab dan memperbaiki suara headphone yang mendem Ada sejumlah faktor yang menyebabkan headphone kamu suaranya mendem
-
5 Masalah ini jadi pertanda headphone kamu harus segera diganti Ada beberpa pertanda umum jika headphone kamu sudah mulai usang
-
7 Cara memperbaiki masalah audio iPhone dan Android yang tidak berfungsi Periksa terlebih dahulu penyebab masalah yang terjadi pada sistem audio ponsel kamu
Namun tidak jarang pengguna mengalami masalah saat menggunakan headsetyakni suara yang kecil sebelah atau suaranya semakin lemah meski volume sudah dinaikkan.
Ada juga yang mengalami suara mengecil pada dua sisi speaker. Tentu saja kondisi ini membuat kurang nyaman saat menggunakan headset tersebut. Ada baiknya kamu mengetahui penyebab dan cara mengatasi masalah tersebut.
1. Keruskan pada kabel
Untuk headset yang masih menggunakan kabel, biasanya kondisi suara melemah baik pada satu sisi maupun kedua sisi speaker, biasanya disebabkan kabel mengalami kerusakan. Bisa saja kabel tersebut putus di bagian dalam.
Hal ini bisa terjadi karena kebiasan menggulung kabel yang buruk, kusut, atau masa pakai sudah cukup lama sehingga kabel tersebut rentan rusak. Jika sudah diketahui bagian kabel yang mengalami kerusakan, sebaiknya kamu menggantinya dengan kabel baru.
2. Kerusakan pada konektor
Selain kabel, kerusakan juga bisa disebabkan konektor (jack). Hal ini bisa terjadi karena konektor sering pasang-cabut yang membuat bagian depan konektor aus sehingga longgar saat dimasukkan ke lubang jack.
Karena itu sebaiknya headset tersebut selalu terpasang pada perangkat sumber suara. Ada baiknya kamu mengganti jack headset jika diketahui sudah rusak.
Magang : Zadun Naja
RECOMMENDED ARTICLE
- Steel Series luncurkan Arctics Nova 4, headset wireless terbaru yang bisa dipakai 36 jam
- Cara memperbaiki audio laptop yang tiba-tiba tidak berfungsi
- Razer perkenalkan Blackshark V2 Pro 2023, headset dengan kualitas mikrofon pita lebar super hyperclear
- Wireless headset gaming Alienware AW720H resmi rilis, miliki daya tahan baterai hingga 30 jam
- Cara mudah perbaiki headset rusak, nggak perlu beli baru lagi
HOW TO
-
15 Solusi ampuh atasi signal HP lemah saat mudik ke pedalaman, santai tetap bisa internetan lancar
-
40 Ucapan lebaran kocak pengundang tawa, hari raya jadi makin hepi dan seru!
-
10 Langkah mudah mengirim pesan WA ucapan lebaran dalam jumlah banyak, gampang!
-
10 Langkah mudah membuat kartu ucapan lebaran digital dengan AI, bisa pakai smartphone aja!
-
Kenapa HP mudah panas saat dipakai Google Maps pas mudik? ini 10 solusinya biar tetap adem
TECHPEDIA
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya
-
Bocoran Smartphone Samsung layar lipat tiga, dari HP kecil jadi tablet layar lebar
-
Israel pakai spyware serang WhatsApp, targetkan lebih dari 100 jurnalis dan aktivitis
LATEST ARTICLE
HOW TO Selengkapnya >
-
15 Solusi ampuh atasi signal HP lemah saat mudik ke pedalaman, santai tetap bisa internetan lancar
-
40 Ucapan lebaran kocak pengundang tawa, hari raya jadi makin hepi dan seru!
-
10 Langkah mudah mengirim pesan WA ucapan lebaran dalam jumlah banyak, gampang!
-
10 Langkah mudah membuat kartu ucapan lebaran digital dengan AI, bisa pakai smartphone aja!