7 Tips meningkatkan keamanan web browser
25/09/2015, 17:11
WIB
Gunakan web browser 64-bit
Pada umumnya, satuan 64-bit dalam bahasa komputasi dikenal dengan tingkat keamanannya yang lebih tinggi ketimbang satuan 32-bit. Selain pada sistem operasi, perlu diketahui bahwa hal ini juga berlaku pada piranti lunak web browser.
Untungnya, web browser populer seperti Chrome, Firefox, dan Microsoft Edge saat ini sudah tersedia ke dalam versi 64-bit. Kabar gembiranya, web browser versi 64-bit tersebut sedikit banyak sudah tersedia di segala sistem operasi.
You May Know
-
5 Browser extension yang dapat membantu melindungi aktivitas online Tahukah Anda bahwa browser ternyata secara diam-diam menyimpan segala aktivitas online Anda?
-
5 Fakta terselubung tentang bahaya penggunaan internet Ternyata, penggunaan internet bisa lebih berbahaya dari yang Anda duga.
-
4 Langkah penting keamanan siber yang wajib kamu terapkan agar terhindar dari kejahatan digital Ada beberapa langkah keamanan yang bisa kamu lakukan untuk menangkal phising