Berbekal botol deodorant bekas, ini trik membuat alat hand mixer

Berbekal botol deodorant bekas, ini trik membuat alat hand mixer

Techno.id - Hand mixer adalah salah satu peralatan dapur yang sering digunakan dalam memasak atau membuat kue. Alat ini berfungsi untuk mengocok bahan makanan seperti telur, adonan kue, atau whipped cream dengan lebih cepat dan efisien dibandingkan dengan menggunakan tangan.

Hand mixer biasanya terdiri dari satu atau dua pengaduk yang dapat diatur kecepatannya sesuai kebutuhan. Beberapa hand mixer bahkan dilengkapi dengan aksesori tambahan seperti pengaduk telur dan kait pengaduk adonan untuk membuat berbagai jenis adonan dan kue dengan lebih mudah.

Kelebihan menggunakan hand mixer adalah mempercepat waktu memasak atau membuat kue, menghasilkan hasil yang lebih konsisten, dan membuat tangan tidak mudah lelah saat mengaduk bahan. Hand mixer juga lebih mudah dibersihkan daripada mixer berdiri yang lebih besar dan lebih sulit dicuci.

Namun pernahkah sobat techno terpikirkan untuk membuat hand mixer dari barang bekas, seperti botol bekas deodorant? Wah, tentu selain berguna untuk membuat adonan secara mudah, hand mixer buatan sendiri akan jauh lebih hemat biaya.

Lantas bagaimana cara membuatnya? Berikut techno.id sajikan cara membuat hand mixer, yang dilansir dari akun YouTube Business Inspiration, pada Senin (20/2).

(brl/guf)