Cara mudah mendapatkan centang biru di Instagram, nggak perlu banyak followers

Cara mudah mendapatkan centang biru di Instagram, nggak perlu banyak followers

Techno.id - Instagram menjadi platform media sosial dengan layanan bisa mengunggah berbagai momen seseorang. Selain itu, IG singkatan dari Instagram, menjadi wadah mendapatkan informasi secara cepat. Aplikasi milik Meta ini mempunyai kemampuan menghadirkan deretan foto, feeds, maupun story dari pengguna Instagram lainnya. Bahkan para tokoh publik menggunakan Instagram untuk berinteraksi dengan pengikutnya.

Nah, di dalam Instagram terdapat tanda centang biru pemilik akun asli. Centang biru merupakan sebuah bentuk validasi terbaik untuk mengkonfirmasi keaslian akun. Artinya tanda tersebut dapat membedakan mana akun asli milik pihak terkait, ataukah hanya akun fake atau palsu.

Tanda centang biru bisa dimiliki berbagai akun, baik itu individu, sebuah grup, maupun merek dagang. Kendati bisa dipakai oleh semua akun, mendapatkan verifikasi di Instagram tidak dapat dilakukan oleh semua pengguna. Developer memberikan syarat tertentu yang harus dipenuhi sebuah akun agar mendapatkan centang biru.

Lantas bagaimana cara untuk mendapatkan centang biru di Instagram? Kemudian syarat apa yang harus terpenuhi? Berikut techno.id sajikan cara mudah mendapatkan centang biru di Instagram, yang dihimpun dari berbagai sumber, pada Jumat (3/3).

(brl/guf)