Cara sederhana memasang ChatGPT di spreadsheet, semua pekerjaan selesai dalam sekejap
Techno.id - Spreadsheet merupakan program dalam komputer yang digunakan untuk mengolah dan menyajikan data. Format penyajiannya sendiri yaitu untuk baris diberi label angka dan kolom diberi label abjad.
Data yang diolah disimpan pada sebuah sel, yaitu ketika baris dan kolom bertemu dalam satu titik. Sel ini nantinya dinamai sesuai kombinasi dari posisi baris dan kolom ia berada. Contohnya seperti Sel A1, A2, A3, dan sebagainya.
-
Cara mudah menggunakan ChatGPT di Microsoft Word pada PC & Laptop, ternyata instan banget Kehadiran ChatGPT memudahkan banyak hal, seperti mengulik informasi menarik.
-
10 Alat bertenaga AI untuk menyelesaikan tugas Excel dalam hitungan menit Dengan alat ini kamu bisa menyelesaikan tugas-tugas berbasis Microsoft Excel dengan mudah
-
9 Aplikasi perkantoran yang bantu permudah pekerjaan kamu Aplikasi untuk keperluan perkantoran ini punya fungsi dan fitur berbeda sesuai dengan kegunaannya.
Spreadsheet memiliki berbagai fungsi yang tak hanya untuk mengolah data berupa angka saja. Diantaranya seperti bentuk tabel dan grafik juga bisa dilakukan oleh spreadsheet.
Salah satu software spreadsheet yang sangat familiar bagi pengguna yaitu produk Microsoft, yakni Excel. Kini dalam beberapa waktu terakhir, Google juga memiliki Spreadsheet sendiri ketika kamu mengakses Google Document.
Dengan ketenaran ChatGPT saat ini, ternyata aplikasi tersebut bisa diintegrasikan ke spreadsheet. Tentu ini akan semakin memudahkan pekerjaan yang menggunakan spreadsheet. Berikut telah techno.id rangkum dari akun TikTok jassonnp pada Rabu (26/4), cara sederhana memasang ChatGPT di spreadsheet.
RECOMMENDED ARTICLE
- Google akan menambahkan fitur AI pada mesin pencari konvensional
- Amazon luncurkan Bedrock, jadi saingan ChatGPT dan Dall-E
- Pakai plugin ini, ChatGPT dapat langsung digunakan di Windows tanpa harus masuk web browser
- ChatGPT tak bisa digunakan karena melebihi kapasitas pemakaian? Ini 5 website gratis penggantinya
- Cara mudah menggunakan ChatGPT sebagai aplikasi windows