Cara sederhana share lokasi Google Maps ke WA di HP Android & iPhone, alamat lebih lengkap dan detail

foto: google.com
Techno.id - Google Maps adalah aplikasi layanan navigasi dari Google. Tersedia di smartphone dengan sistem perangkat berbasis Android dan iPhone, untuk mendapatkannya tidak perlu membayar alias gratis. Kamu hanya perlu mengunduh dari Play Store dan App Store.
Fitur yang sering diandalkan dari aplikasi ini adalah berbagi lokasi. Tentunya untuk membagikan posisi pengguna kepada pengguna lain, Google Maps menjadi platform paling efisien ketika melakukannya. Bahkan berbagi lokasi secara real-time dapat dilakukannya.
-
Cara membagikan lokasi kamu di perangkat Android menggunakan Google Maps Opsi ini bisa kamu gunakan untuk alasan keamanan
-
Cara mudah berbagi lokasi real time di Google Maps untuk pengguna Android dan iPhone Maps digunakan untuk menunjukkan rute, situasi lalu lintas, perkiraan waktu tempuh, dan lain-lain.
-
Cara pakai Google Maps biar nggak nyasar, mudah dan tidak ribet Google Maps adalah aplikasi smartphone yang berfungsi untuk menunjukkan arah atau letak suatu tempat.
Selain Maps, aplikasi lain yang juga memiliki fitur dengan fungsi serupa yaitu WhatsApp. Sekalipun fungsi utamanya sebagai layanan pesan, namun WhatsApp mendukung fitur berbagi lokasi guna kenyamanan penggunanya.
foto: google.com
Namun jika pengguna ingin membagikan lokasi dengan bentuk teks yang memuat alamat secara detail, maka membagikan lokasi dari Google Maps ke WhatsApp adalah pilihan utama.
Berikut techno.id telah merangkum dari berbagai sumber pada Rabu (7/6), cara sederhana share lokasi Google Maps ke WA di HP Android dan iPhone.

Share lokasi Google Maps ke WA.
Cara sederhana share lokasi Google Maps ke WA di HP Android dan iPhone
foto: google.com
1. Buka aplikasi Google Maps di perangkat smartphone milikmu
2. Cari pada bar penelusuran lokasi yang ingin dibagikan
3. Pada lokasi yang dipilih ketuk Bagikan
4. Pilih WhatsApp, kemudian pilih kontak yang ingin lokasi tersebut kamu bagikan. Jika sudah lanjutkan dengan mengetuk ikon panah
5. Ketuk kirimkan ke kontak tersebut
RECOMMENDED ARTICLE
- Cara mudah memulihkan akun WhatsApp yang diblokir developer, begini contoh bikin pesan keluhannya
- Cara mudah mengatasi WhatsApp tidak dapat menambahkan nada dering khusus di Android, ini penyebabnya
- Cara mudah mengatasi penyimpanan WhatsApp yang penuh meski beberapa file sudah dihapus
- WhatsApp resmi luncurkan fitur satu akun untuk 4 iPhone sekaligus, ini cara mudah menerapkannya
- Bikin profil tambah menarik dan berbeda, ini cara buat nama profil WA berwarna biru di HP Android
HOW TO
-
Cara login WhatsApp Web tanpa menggunakan HP, simpel dan aman dengan trik ini
-
10 Aplikasi Android penghitung kalori demi diet aman saat Idul Fitri, jangan sampai gagal
-
10 Game Android Seru untuk 4 pemain atau lebih ini dijamin bikin silahturahmi makin asyik
-
10 Gaya selfie seru bersama sahabat saat mudik lebaran, kangen langsung hilang!
-
20 Cara antisipasi agar HP tetap bisa internetan saat perjalanan mudik, bikin hati jadi tenang
TECHPEDIA
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya
-
Bocoran Smartphone Samsung layar lipat tiga, dari HP kecil jadi tablet layar lebar
LATEST ARTICLE
HOW TO Selengkapnya >
-
Cara login WhatsApp Web tanpa menggunakan HP, simpel dan aman dengan trik ini
-
10 Aplikasi Android penghitung kalori demi diet aman saat Idul Fitri, jangan sampai gagal
-
10 Game Android Seru untuk 4 pemain atau lebih ini dijamin bikin silahturahmi makin asyik
-
10 Gaya selfie seru bersama sahabat saat mudik lebaran, kangen langsung hilang!