Habis reset ke setelan pabrik? Ini cara mudah memulihkan data di Google Drive di HP Android

foto: freepik.com/ijeab
Techno.id - Ada berbagai faktor yang membuat seorang pengguna smartphone mereset perangkatnya pada format pabrik. Mereset smartphone ke setelan pabrik adalah solusi paling terakhir jika smartphone pengguna mengalami masalah. Selain itu, banyak hal lain yang membuat pengguna hendak reset smartphone.
Semisal di antaranya menghapus sampah, menyingkirkan file berbahaya, dan mungkin memang ingin mulai dari baru. Keuntungan melakukan reset ulang adalah membuat smartphone jauh lebih lancar digunakan.
Sebelum melakukan reset ke setelan pabrik, semua data dan file penting sebaiknya dicadangkan lebih dulu. Google Drive merupakan salah satu platform yang bisa dimanfaatkan untuk menyimpan data dan file penting itu. Sehingga setelah proses reset pabrik pada smartphone selesai, pengguna bisa memulihkan datanya ke smartphone.
-
Cara buka kunci smartphone Android yang terblokir atau lupa password Membuka ponsel yang terkunci bisa menggunakan akun Google pengguna atau mengembalikannya ke pengaturan pabrik.
-
4 Cara membuka smartphone Android ketika lupa password Password smartphone berguna untuk menjaga keamanan data kamu.
-
Cara reset smartphone Android kembali ke pengaturan awal, cukup pahami langkah yang perlukan Performa smartphone kembali maksimal.
Lalu bagaimana cara melakukannya? Dirangkum techno.id pada Senin (3/4), berikut cara mudah memulihkan data di Google Drive.
Dalam pencadangan, hal-hal biasanya yang dimuat berupa pesan kontak, setelan aplikasi, ID pribadi, dan log error.
Caranya sederhana, buka aplikasi Google Drive. Lalu unduh kembali file yang telah diupload dengan cara klik kanan pada file lalu pilih download. Atau bisa dengan mengklik ikon titik tiga di ujung kanan lalu pilih download. Memulihkan data dari perangkat Android yang dicadangkan ke Google Drive dilakukan dengan cara manual.
RECOMMENDED ARTICLE
- 7 Cara mengatasi HP lemot, dijamin langsung ngebut
- 5 Hal pertama yang harus dilakukan ketika punya laptop baru
- Cara jadi konten kreator tanpa modal hanya dengan 4 website AI ini
- Cara mudah translate file dokumen dan jurnal bahasa asing ke bahasa Indonesia, cukup sekali klik
- Biar nggak ganggu lagi, begini cara mudah menghilangkan suara Google Assistant di HP Android
HOW TO
-
10 Gaya selfie seru bersama sahabat saat mudik lebaran, kangen langsung hilang!
-
20 Cara antisipasi agar HP tetap bisa internetan saat perjalanan mudik, bikin hati jadi tenang
-
15 Solusi ampuh atasi signal HP lemah saat mudik ke pedalaman, santai tetap bisa internetan lancar
-
40 Ucapan lebaran kocak pengundang tawa, hari raya jadi makin hepi dan seru!
-
10 Langkah mudah mengirim pesan WA ucapan lebaran dalam jumlah banyak, gampang!
TECHPEDIA
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya
-
Bocoran Smartphone Samsung layar lipat tiga, dari HP kecil jadi tablet layar lebar
-
Israel pakai spyware serang WhatsApp, targetkan lebih dari 100 jurnalis dan aktivitis
LATEST ARTICLE
HOW TO Selengkapnya >
-
10 Gaya selfie seru bersama sahabat saat mudik lebaran, kangen langsung hilang!
-
20 Cara antisipasi agar HP tetap bisa internetan saat perjalanan mudik, bikin hati jadi tenang
-
15 Solusi ampuh atasi signal HP lemah saat mudik ke pedalaman, santai tetap bisa internetan lancar
-
40 Ucapan lebaran kocak pengundang tawa, hari raya jadi makin hepi dan seru!