Ini cara screenshot di Chromebook, ternyata nggak ribet
Techno.id - Kenapa sobat techno melakukan screenshot pada layar laptopnya? Tentu ada banyak alasan untuk menjawab pertanyaan tersebut. Untuk menyimpan sebuah tweet yang lucu, menyimpan foto produk incaran dari e-commerce, dan masih banyak alasan lain.
-
Cara screenshot panjang satu halaman Google Chrome di Android dan PC Mudah dan simpel.
-
Cara mudah screenshot di smartphone Android, bisa pakai satu jari Screenshot dapat berguna untuk menyimpan sebuah informasi atau tampilan layar.
-
4 Cara screenshot di HP Samsung, unik dan gampang Ternyata banyak yang belum mengerti cara menangkap layar di smartphone.
foto: unsplash/Kind and Curious
Khusus untuk kamu pengguna Chromebook, mungkin baru saja beralih dari platform lain, akan sedikitkebingungan khususnya pada bagian keyboard. Penampilannya yang lain dari Mac atau laptop-laptop lain berimbas pada perbedaan fungsi dari tuts masing-masing. Tentu cara screenshot pada Chromebook pun akan berbeda.
Lalu bagaimana cara melakukannya? dirangkum dari berbagai sumber oleh techno.id, pada Selasa (7/3) ini cara screenshot di Chromebook, ternyata nggak ribet!
RECOMMENDED ARTICLE
- Cara mudah membuat video TikTok foto bisa digeser, auto langsung fyp
- Cara gunakan WhatsApp di tablet Android tanpa logout dari HP, chat langsung sinkron seketika
- Cara menggunakan Live View di Google Maps, bikin nggak nyasar lagi
- Cara cek iPhone asli atau palsu di tahun 2023
- Cara mengatur volume di HP yang tombol volumenya rusak, cukup pakai satu aplikasi