Kamu mendadak bisa jadi seniman digital dengan karya menakjubkan cuma menggunakan Copilot Designer
Cara menggunakan Copilot Designer untuk membuat karya seni digital
Contoh memasukkan petunjuk ke Designer
Jika ingin melihat apa yang dapat dilakukan Designer, kamubisa memulai dengan salah satu petunjuk di bawah ini. Hanya saja untuk membuat prompt dan menghasilkan gambar, kamu harus login sehingga bisa mendapatkan kredit agar Designer bisa mengerjakan perintah kamu. Menariknya, kamu bisa memasukkan perintah menggunakan bahasa Indonesia seperti di bawah, dan lihat hasilnya.
-
Microsoft Designer sudah tersedia dalam public preview, bisa bikin desain dibantuin AI Platform ini bisa membantu berbagai pekerjaan kreatif
-
7 Generator AI yang wajib dicoba, kamu bisa membuat gambar keren tanpa harus jadi seniman Dengan generator gambar AI yang tepat dan perintah sederhana, kamu dapat membuat apa saja
-
6 AI generator untuk menghasilkan gambar paling fotorealistik yang layak dicoba Enam alat ini bisa membantu kamu mendapatkan gambar AI yang tampak paling realistis
1. Buat potret realistis
foto: designer in copilot
"Ciptakan potret wanita yang tenang dengan rambut merah keriting, mengenakan gaun sutra biru, dan berdiri di depan taman mawar yangindah."
2. Hasilkan sketsa buku komik
foto: designer in copilot
"Hasilkan adegan buku komik dinamis yang menampilkan sosok heroik dalam kostum pahlawan super merah dan biru saat mereka terbang melintasi langit malam dengan latar belakang cakrawala Jakarta."
3. Ciptakan seni fantasi
foto: designer in copilot
"Hasilkan karya seni abstrak yang mengingatkan pada mimpi, menggunakan warna neon yang berputar-putar, bola mengambang, dan kesan tanpa bobot."
4. Ilustrasikan dunia pasca-apokaliptik
foto: designer in copilot
"Ciptakan lansekap pasca-apokaliptik yang berpasir dan sunyi yang menampilkan seorang pengembara sendirian dengan pakaian compang-camping, berjalan melalui gurun tandus dengan sisa-sisa kota yang hancur di latar belakang, bermandikan cahaya menakutkan dari matahari terbenam."
Baik kamu seorang seniman yang bercita-cita tinggi atau profesional yang ingin membangun portofolio seni digital, Designer adalah alat yang cocok. Gunakan kekuatan AI untuk bereksperimen dengan sisi kreatif kamu dan menghidupkan imajinasi hanya dengan beberapa penekanan tombol. Cobalah Designer untuk terjun ke dunia seni digital dan biarkan kreativitas kamu melambung tinggi.
RECOMMENDED ARTICLE
- Cara menambah atau mengganti objek foto menggunakan Pincel AI Photo Editor
- 5 Alat AI selain ChatGPT yang layak dicoba, mulai dari menghidupkan masa lalu hingga membuat soundtrek
- WhatsApp kini kebagian chatbot Meta AI, bisa untuk membuat gambar dengan perintah teks
- Rayakan Idul Fitri dengan kartu ucapan buatan AI yang dipersonalisasi, hasilnya keren dan penuh warna
- Cara membuat foto konten Idul Fitri menggunakan Bing Image Creator AI, hasilnya sangat menakjubkan