Seperti Windows Vista, lima OS ini gagal penuhi ekspektasi publik
29/04/2015, 13:06
WIB
2. ITS (Incompatible Timesharing System)
Di akhir tahun 1960-an, muncul sistem operasi ITS. OS yang ditulis dengan DEC PDP-10 dan PDP-6 ini mengandung beberapa kelemahan, di antaranya hanya mengizinkan user untuk menamai file-nya dengan enam karakter dan tidak ada sistem pengamanan seperti password. Selain itu, setiap folder yang dibuat dengan sistem operasi ini hanya bisa diisi oleh satu file saja.
Meskipun tidak terlalu baik, sistem operasi ini terbilang populer di zamannya. Bahkan, beberapa program seperti Emacs editor dan bahasa pemrograman Lisp berbasis dari ITS.
You May Know
-
4 Sistem operasi gagal buatan Microsoft Apakah Anda pernah menggunakan salah satu di antaranya?
-
Macam macam sistem operasi komputer, lengkap dengan fungsinya Menjelajahi berbagai sistem operasi komputer dan fungsinya dalam kehidupan sehari-hari.
-
5 Perangkat ini diklaim sebagai produk teknologi yang gagal, gak sesuai dengan selera pasar Inovasi teknologi tak selamanya mendapat perhatian pengguna, terbukti banyak produk gagal di pasaran