Kisah Zuckerberg bawa 'proyek anak kuliahan' ke pentas teknologi dunia

Sudah bukan rahasia umum lagi jika saat ini Facebook menjadi salah satu perusahaan berbasis teknologi yang sukses di dunia. Berkat keuletan si pemilik, Mark Zuckerberg, kini "proyek kuliahan" tersebut bisa menjadi salah satu jejaring sosial paling banyak digunakan dan diperhitungkan di dunia.

Berikut ini adalah beberapa potongan gambar yang menjabarkan bagaimana Zuckerberg dan tim awal merintis Facebook dari sebuah asrama di Universitas Harvard hingga kini telah memiliki markas yang begitu luas di Hacker Way, Menlo Park, Amerika seperti dikutip dari BusinessInsider (25/9/15).

Kisah Zuckerberg bawa 'proyek anak kuliahan' ke pentas teknologi dunia

Facebook bahkan mendirikan markas baru yang dikenal dengan nama Hacker Way. Hacker Way digunakan karena mengacu pada filosofi yang dianut Zuckerberg yakni "Move fast and break things".

(brl/red)