Konsep elegan smartwatch Samsung Galaxy S6 Edge begitu memikat
Baru-baru ini, Samsung meluncurkan konsep smartwatch yang dikenal dengan nama Samsung Galaxy S6 Edge. Smartwatch yang satu ini mengadopsi tampilan layar yang mirip dengan smartphone Galaxy S6 Edge. Terutama di bagian tepian layarnya, yang terlihat melengkung sama seperti desain layar versi smartphone.
Namun sayang, smartwatch ini masih dalam bentuk konsep dan belum akan dipasarkan dalam waktu dekat. Sang desainer, Kovacs Apor juga menjelaskan bahwa smartwatch ini memang sengaja diciptakan untuk mendampingi smartphone Samsung Galaxy S6 Edge, seperti yang dilaporkan oleh AndroidHeadlines (6/8/15).
Bedanya dari smartwatch yang lain, Apor mendesain mekanisme klipnya agar mudah diganti-ganti. Jadi, smartwatch Samsung Galaxy S6 Edge dapat dipakai dalam dua varian, yakni jam tangan pintar biasa atau pin yang dapat disematkan di pakaian.

Smartwatch Samsung Galaxy S6 Edge © 2015 androidauthority.com
Tampilan menarik smartwatch Samsung Galaxy S6 Edge
RECOMMENDED ARTICLE
HOW TO
-
10 Prompt ChatGPT untuk olah data Microsoft Excel, kerjaan 4 jam bisa selesai dalam satu klik
-
10 Model GPT di 2025 untuk otomatisasi kerjaan kantoran, awalnya butuh berjam-jam kini sedetik selesai
-
Terbaru di 2025, ini cara menonaktifkan smartphone dari jarak jauh jika dicuri
-
Cara sederhana menghilangkan Recent Files pada Windows 11 di PC dan laptop, amankan privasi sekarang!
-
Cara bikin format tulisan dicoret, tebal, atau miring di komentar YouTube, ini trik biar terlihat beda
TECHPEDIA
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya