Membongkar habis Panasonic Lumix DMC-LX100
Meski hanyalah sebuah kamera pocket, namun Panasonic Lumix DMC-LX100 dibekali dengan resolusi hingga 16MP, dengan Four Thirds sensor yang menjadikannya mampu menghasilkan gambar berkualitas. Kamera ini juga mengusung lensa 24-75mm F/1.7-2.8 yang memberikan andil besar dalam menghasilkan gambar berkualitas 4K.
Mengapa kamera mungil ini mampu menghasilkan gambar yang tak kalah dengan kamera DSLR maupun mirrorless ternama? Apa yang ada di dalamnya? Jika Anda penasaran dengan apa yang ada di balik casing Lumix DMC-LX100, bongkar saja bagiannya satu persatu. Tentu saja, Do It with Your Own Risk.
Atau, jika Anda tak ingin membongkarnya namun penasaran seperti apa bagian dalam kamera ini, simak saja deretan fotonya berikut ini satu persatu...
KAMI TIDAK MENGANJURKAN ANDA UNTUK MEMBONGKAR KAMERA INI TANPA BANTUAN PARA AHLI. NAMUN JIKA ANDA BERSIKERAS MELAKUKANNYA, PLEASE DO IT WITH YOUR OWN RISK.

Membongkar Panasonic Lumix DMC-LX100 © 2016 dpreview.com
Setelah casingnya lepas, Anda bisa menarik lensanya ke luar.
HOW TO
-
Cara aktifkan webcam eksternal di laptop Windows 7 hingga 11, lengkap dengan rekomendasi terbaik 2025
-
10 Alasan dan solusi laptop gampang lag dan panas di 2025, baru beli tapi kok lemot?
-
Cara mengaktifkan kembali akun Facebook dan WA yang terblokir, ini teknik terbarunya di 2025
-
Cara buat wallpaper bergerak di laptop & komputer terbaru 2025, gampang dan pakai AI lebih cepat
-
11 Aplikasi menjernihkan video blur untuk Android di 2025 yang ringan dan gratis, ini caranya pakai AI
TECHPEDIA
-
Penjelasan mengapa port USB punya banyak warna, format terbaru di 2025 punya kecepatan 80 Gbps
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?