realme 12 Series 5G resmi meluncur di Indonesia, boyong lensa telefoto periskop

realme 12 Series
realme 12+ 5G
-
Realme 11 Pro Series 5G bakal segera meluncur, boyong kamera resolusi 200 MP dengan 4x SuperZoom Perangkat ini menampilkan inovasi baru terutama di sektor kamera, desain, dan performa
-
Realme siapkan GT5 Pro yang kombinasikan chipset Snapdragon 8 Gen 3 dengan lensa telefoto periskop Lensa telefoto periskop menjadi faktor penting dalam menghasilkan kualitas gambar yang baik
-
Realme 10 Pro Plus segera hadir di Tanah Air, ini spesifikasi lengkapnya Dibekali lensa kamera resolusi 108 MP.
Perangkat ini melakukan debut global di Indonesia dengan menghadirkan pengalaman fotografi portrait terbaik melalui dukungan sensor Sony LYT-600 dan SuperOIS. realme 12+ 5G menawarkan kemampuan 2x In-Sensor Zoom dan Cinematic 2x Portrait Mode.
Kamera utama dibekali sensor SONY LYT-600 memungkinkan pengguna untuk mengambil foto portrait yang jernih dengan efek bokeh dan fokus layaknya kamera profesional. Dengan aperture f/1.88 dan kamera beresolusi 50MP, SONY LYT-600 adalah kamera utama yang sempurna untuk mengambil foto. Dengan panjang fokus setara 26mm, in-sensor zoom, dan dukungan optical image stabilization (OIS), setiap bidikan yang diambil menjadi stabil dan tajam. Menggunakan 12MP bagian tengah dari sensor 50MP, kamera ini mampu mencapai 2x In-Sensor Zoom tanpa mengorbankan kualitas gambar.
Tidak hanya unggul dalam hal fotografi, realme 12+ 5G juga menghadirkan performa yang bertenaga berkat chipset Dimensity 7050 5G. Di sektor tampilan, perangkat ini dibekali layar AMOLED 120Hz Ultra-smooth sebesar 6,7 inci yang dilengkapi teknologi Rainwater Smart Touch yang dapat menentukan apakah jari tangan atau layar berada dalam kondisi basah.
Melengkapi performa mumpuni, realme 12+ 5G mengusung baterai 5000mAh, pengisian daya 67W Supervooc dengan berbagai protokol keamanan dan keselamatan, penyimpanan besar 8GB+8GB*|256GB, 360 NFC multifungsi, Hi-Res Dual Stereo Speaker, pemindai sidik jari di dalam layar, sertifikasi IP54 Dust & Water Resistance, dan realme UI 5.0 berbasis Android 14.
Harga dan ketersediaan
Realme 12 Pro+ 5G memori 8GB+8GB/256GB tersedia dengan harga jual Rp5.599.000. Sedangkan perangkat dengan memori 12GB+12GB/512GB dibanderol dengan harga Rp6.599.000. Sementara realme 12+ 5G dengan memori 8GB+8GB/256GB dibanderol dengan harga Rp3.999.000. Kedua varian smartphone ini akan tersedia mulai 3 Maret 2024.
RECOMMENDED ARTICLE
- realme resmi luncurkan smartphone kelas entry level harga sejutaan di Indonesia, ini spesifikasinya
- Siapkan smartphone anyar, realme bakal boyong teknologi kamera layaknya DSLR versi ringkas
- 3 Fungsi fitur NFC realme C67, bisa duplikasi kartu akses hingga top up uang elektronik
- Lini smartphone terbaru realme 12 Series 5G bakal boyong teknologi telefoto periskop flagship
- Rekomendasi 5 Smartphone dengan baterai paling awet tahun 2024
HOW TO
-
Cara login WhatsApp Web tanpa menggunakan HP, simpel dan aman dengan trik ini
-
10 Aplikasi Android penghitung kalori demi diet aman saat Idul Fitri, jangan sampai gagal
-
10 Game Android Seru untuk 4 pemain atau lebih ini dijamin bikin silahturahmi makin asyik
-
10 Gaya selfie seru bersama sahabat saat mudik lebaran, kangen langsung hilang!
-
20 Cara antisipasi agar HP tetap bisa internetan saat perjalanan mudik, bikin hati jadi tenang
TECHPEDIA
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya
-
Bocoran Smartphone Samsung layar lipat tiga, dari HP kecil jadi tablet layar lebar
LATEST ARTICLE
PRICE AND SPEC Selengkapnya >
-
Deretan rumor terbaru iPhone SE4, bakal dibanderol di bawah Rp 10 juta?
-
Samsung hentikan update software untuk 11 smartphonenya, ada Galaxy S20 Ultra!
-
Beda dengan iPhone, Samsung Galaxy S25 Series sudah penuhi standar minimun TKDN
-
Ternyata ini alasan di balik Apple beri diskon jutaan rupiah untuk penjualan iPhone di Tiongkok