Membandingkan Facebook Live dan Periscope

Live Video Facebook © 2015 nbc.com
Techno.id - Facebook Live, sebuah layanan video streaming milik Facebook memang diperluas untuk semua pengguna Facebook walaupun saat ini hanya untuk pengguna iOS. Namun beberapa tahun terakhir layanan jenis ini lebih dulu dipopulerkan oleh Meerkat dan Periscope.
Saat ini, Periscope menjadi yang paling diandalkan untuk layanan video streaming. Kendati begitu, sejak diperluas layanan Facebook Live maka layanan milik Facebook tersebut muncul sebagai pesaing kompetitif.
Hal yang membuat Facebook Live menjadi saingan kompetitif Periscope adalah fitur dibangun di aplikasi Facebook itu sendiri. Berbeda dengan Periscope yang harus dibuatkan aplikasi terpisah dari induknya yakni Twitter.
Sehingga jika Anda ingin menggunakan Facebook Live, Anda tidak perlu lagi memasang aplikasi tambahan. Cukup tekan tombol 'status' kemudian pilih ikon live video di kanan bawah.
Fitur Facebook Live
2016 facebook/ 2016 facebook
RECOMMENDED ARTICLE
- Facebook janjikan fitur Live Video hadir di Android
- Fitur Facebook Live belum tersedia untuk pengguna iOS Indonesia
- Facebook Mentions untuk iOS resmi rilis fitur baru, apa saja?
- Selain artis, akun "verified" lain kini bisa pakai Facebook Mentions
- Facebook Mentions akan hadir untuk akun terverifikasi
HOW TO
-
10 Aplikasi Android penghitung kalori demi diet aman saat Idul Fitri, jangan sampai gagal
-
10 Game Android Seru untuk 4 pemain atau lebih ini dijamin bikin silahturahmi makin asyik
-
10 Gaya selfie seru bersama sahabat saat mudik lebaran, kangen langsung hilang!
-
20 Cara antisipasi agar HP tetap bisa internetan saat perjalanan mudik, bikin hati jadi tenang
-
15 Solusi ampuh atasi signal HP lemah saat mudik ke pedalaman, santai tetap bisa internetan lancar
TECHPEDIA
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya
-
Bocoran Smartphone Samsung layar lipat tiga, dari HP kecil jadi tablet layar lebar
-
Israel pakai spyware serang WhatsApp, targetkan lebih dari 100 jurnalis dan aktivitis
LATEST ARTICLE
TECHPEDIA Selengkapnya >
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya
-
Bocoran Smartphone Samsung layar lipat tiga, dari HP kecil jadi tablet layar lebar