Tempat paling tepat untuk mengunggah video 360 derajat
17/04/2016, 07:12
WIB
Techno.id - Belakangan, semakin banyak saja kamera yang dibekali dengan kemampuan untuk merekam video 360o. Dari yang kualitasnya biasa saja, hingga 4K, bahkan lebih. Dengan piranti tersebut, semakin banyak pula variasi yang bisa Anda terapkan saat merekam video 360o.
Pertanyaan yang kemudian muncul adalah, setelah video siap ditonton, di mana Anda akan mengunggahnya? Apakah mereka yang menonton harus menggunakan piranti khusus atau tidak? Nah, daripada bingung, simak saja halaman berikut >>
You May Know
-
Ini cara membuat postingan foto 360 derajat di Facebook, sudah coba? Foto dan video 360 derajat memang semakin populer.
-
Youtube akan hadirkan fitur live streaming video 360 derajat Youtube dikabarkan melakukan pertemuan dengan produsen kamera untuk menentukan spesifikasi kamera yang mendukung fitur tersebut.
-
Scenelapse, perlengkapan wajib pecinta timelapse & video 360 derajat Suka merekam timelapse dan video 360 derajat? Piranti yang satu ini bakal membantu Anda mewujudkannya.