Game ber-genre Casual dominasi deretan game terlaris di App Store

Ilustrasi game iOS © 2015 techno.id
Techno.id - Apa game yang paling sering Anda mainkan di perangkat iOS kesayangan? Semisal game favorit Anda ternyata beraliran Casual, seperti Temple Run dan Angry Birds, maka Anda termasuk sebagai user yang turut memainkan genre game terlaris di Apple App Store.
Berdasarkan analisis yang dilakukan oleh App Annie dan dituangkan ke laporan
The Most Popular iPhone and iPad Apps of All Time, tercatat bahwa game ber-genre Casual adalah yang paling diminati user iOS. Faktanya, sembilan dari 10 game dengan jumlah unduhan terbanyak sedunia saat ini terkategori dalam game Casual.
-
5 Game yang paling banyak di-download di iOS awal tahun 2016 Ayo unduh dan mainkan!
-
9 Aplikasi dan game terlaris minggu ini Beberapa aplikasi berikut ini bisa dijalankan baik pada handset berbasis iOS mauoun Android.
-
Ini aplikasi dan game Android paling dicari, kamu pasti nggak nyangka! Penghitungan dimulai sejak sejak kuarter 1 tahun 2012 sejak Play Store muncul, hingga kuarter 1 tahun 2016.
Di sisi lain, user juga sangat menyukai game yang dimainkan dengan cara mengusap (swipe). Tepatnya, tujuh dari 10 game penghuni klasemen itu mengadopsi gameplay swipe mechanic.
Lebih lanjut, kesimpulan yang didapat dari menganalisis App Store sejak Juli 2010 sampai Juli 2015 itu menahbiskan Candy Crush Saga menjadi aplikasi terpopuler di iOS. Sementara itu, dua franchise dari Angry Birds dan Temple Run juga termasuk dalam daftar tersebut.
Daftar game terlaris di iOS Juli 2015 2015 App Annie
RECOMMENDED ARTICLE
HOW TO
-
10 Gaya selfie seru bersama sahabat saat mudik lebaran, kangen langsung hilang!
-
20 Cara antisipasi agar HP tetap bisa internetan saat perjalanan mudik, bikin hati jadi tenang
-
15 Solusi ampuh atasi signal HP lemah saat mudik ke pedalaman, santai tetap bisa internetan lancar
-
40 Ucapan lebaran kocak pengundang tawa, hari raya jadi makin hepi dan seru!
-
10 Langkah mudah mengirim pesan WA ucapan lebaran dalam jumlah banyak, gampang!
TECHPEDIA
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya
-
Bocoran Smartphone Samsung layar lipat tiga, dari HP kecil jadi tablet layar lebar
-
Israel pakai spyware serang WhatsApp, targetkan lebih dari 100 jurnalis dan aktivitis
LATEST ARTICLE
TECHPEDIA Selengkapnya >
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya
-
Bocoran Smartphone Samsung layar lipat tiga, dari HP kecil jadi tablet layar lebar