Iklan televisi Samsung Pay sindir Apple Pay

Ilustrasi Samsung Pay © 2015 devicetowear.com
Techno.id - Seperti yang Anda ketahui, tiga layanan pembayaran berbasis ponsel yakni Samsung Pay, Apple Pay, dan Android Pay memang berlomba untuk menarik banyak orang untuk gunakan layanan mereka.
Banyak hal yang digunakan perusahaan-perusahaan tersebut untuk menarik penggunanya. Mulai dari fitur, kemudahan-kemudahan, hingga iklan. Salah satunya adalah Samsung yang menyindir Apple Pay dalam iklan televisinya.
-
Kini Samsung pay punya 5 juta pengguna Samsung akan terus melakukan ekspansi untuk memperluas penggunanya di seluruh dunia.
-
Apple Pay akan ambil untung dari tiap transaksi, Android Pay tidak Kali ini, bisa dibilang Android Pay lebih berpihak kepada user daripada Apple Pay.
-
Ada indikasi, Samsung Pay bakal diterapkan di handset non-flagship "Layanan Samsung Pay berjalan dengan baik dan saya rasa akan lebih banyak user yang bisa menggunakannya," imbuh Shin.
Dilansir oleh Talkandroid.com (21/09/15), iklan televisi Samsung Pay pertama kalinya hadir di televisi Amerika Serikat. Uniknya, iklan dengan konsep sederhana ini sedikit menyindir layanan milik Apple.
Iklan ini menunjukkan jika Anda menggunakan Samsung Pay, maka akan mudah membayar perbelanjaan Anda. Namun, terselip perangkat iPhone di dalam iklan tersebut yang ingin membayar perbelanjaan, tapi ditolak oleh mesin pembayaran.
Sudah tidak mengherankan memang jika kedua perusahaan ini terus berkompetisi untuk jadi yang terbaik. Nah, jika penasaran Anda bisa memutar videonya di bawah ini:
RECOMMENDED ARTICLE
- Samsung bakal tinggalkan bisnis kamera, apa yang terjadi?
- Tandingi Gorilla Glass, Samsung siapkan Turtle Glass
- Aplikasi S Health kini bisa dipasang di ponsel Android selain Samsung
- Ada indikasi, Samsung Pay bakal diterapkan di handset non-flagship
- Samsung 'memaksa' pengguna update aplikasi Microsoft di Galaxy S6
HOW TO
-
Cara login WhatsApp Web tanpa menggunakan HP, simpel dan aman dengan trik ini
-
10 Aplikasi Android penghitung kalori demi diet aman saat Idul Fitri, jangan sampai gagal
-
10 Game Android Seru untuk 4 pemain atau lebih ini dijamin bikin silahturahmi makin asyik
-
10 Gaya selfie seru bersama sahabat saat mudik lebaran, kangen langsung hilang!
-
20 Cara antisipasi agar HP tetap bisa internetan saat perjalanan mudik, bikin hati jadi tenang
TECHPEDIA
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya
-
Bocoran Smartphone Samsung layar lipat tiga, dari HP kecil jadi tablet layar lebar
LATEST ARTICLE
TECHPEDIA Selengkapnya >
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya