Implan mata bionik, wanita ini kembali melihat dunia

Ilustrasi mata bionik © bgr.com
Techno.id - Memang benar jika ada yang bilang mata adalah jendela dunia. Seperti yang dialami oleh Carmen Torres, setelah 13 tahun hidup dalam kegelapan, akhirnya ia bisa melihat keindahan dunia.
Carmen menjalani pembedahan mata yang bisa dibilang cukup ajaib. Carmen menerima implan mata bionik untuk mengembalikan pengelihatannya.
-
Mata bionik mampu merestorasi penglihatan manusia, bisa membantu para tunanetra Teknologi ini membuat manusia masuk dalam dunia matriks seperti dalam cerita fiksi ilmiah
-
Teknologi ini buat orang buta dapat melihat kembali Seorang dokter mata di Amerika temukan teknologi yang dapat membuat seorang tunanetra mampu melihat lagi.
-
Wanita ini sengaja bikin matanya yang normal jadi buta, kelainan! Jewel Shuping (30) menginginkan kebutaan menimpa dirinya bahkan sejak masih remaja.
Memang tidak sesempurna mata asli, namun paling tidak, kini Carmen bisa membedakan antara terang dan gelap. Seperti yang dilansir oleh BGR pada hari Selasa (04/08/15), Carmen Torres mengalami gangguan pada mata sejak berumur 18 tahun.
Kondisinya semakin parah, hingga pada saat ia berumur 45 tahun, Carmen dinyatakan buta. "Ketika kau kehilangan pengelihatan, kau akan merasa ada sesuatu yang dicuri dari dirimu," ujar Torres.
"Tapi sekarang aku punya alat bantu baru, yang bisa membuatku lebih percaya diri untuk melalui hari-hariku," lanjutnya kemudian.
Torres menjalani pembedahan pada bulan November 2014 lalu. Saat itulah ia menerima implan Argus II Retinal Prothesis System. Tentu saja, ia menyambut gembira operasi tersebut.
"Sangat emosional, tapi aku kuat. Aku tidak menangis. Aku tertawa, dan aku terus tertawa seperti orang gila," ujarnya pada para awak media yang saat itu mewawancarainya.
Well, selamat ya, Torres. Welcome back to the world!
RECOMMENDED ARTICLE
- Waspada, baterai perangkat mobile bisa ungkap informasi pribadi Anda
- Analis: Windows 10 diharapkan mampu mendongkrak penjualan notebook
- HP pimpin penjualan notebook dunia di kuartal kedua 2015
- Cara membuat hologram sederhana di smartphone
- Apple jadi produsen prosesor tablet dengan pemasukan tertinggi
HOW TO
-
Cara login WhatsApp Web tanpa menggunakan HP, simpel dan aman dengan trik ini
-
10 Aplikasi Android penghitung kalori demi diet aman saat Idul Fitri, jangan sampai gagal
-
10 Game Android Seru untuk 4 pemain atau lebih ini dijamin bikin silahturahmi makin asyik
-
10 Gaya selfie seru bersama sahabat saat mudik lebaran, kangen langsung hilang!
-
20 Cara antisipasi agar HP tetap bisa internetan saat perjalanan mudik, bikin hati jadi tenang
TECHPEDIA
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya
-
Bocoran Smartphone Samsung layar lipat tiga, dari HP kecil jadi tablet layar lebar
LATEST ARTICLE
TECHPEDIA Selengkapnya >
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya