OnePlus batal luncurkan wearable gadget dan speaker nirkabel

Ilustrasi OnePlus © 2015 oneplus.net
Techno.id - Dalam kurun waktu dua tahun, OnePlus telah meluncurkan tiga smartphone flagship. Mereka adalah OnePlus One, OnePlus 2, dan yang terbaru adalah OnePlus X. Artinya, vendor smartphone baru asal Tiongkok itu boleh dikatakan cukup produktif.
Menariknya, produktivitas OnePlus ternyata tak hanya dipamerkan melalui ponsel pintar saja. Melainkan juga di perangkat lunak berupa aplikasi, bahkan hingga wearable gadget dan speaker nirkabel.
-
CEO OnePlus: Kami tak tertarik untuk memproduksi tablet dan smartwatch "Kami tidak tertarik dengan tablet - kalau ponsel Anda semakin hari semakin besar, mengapa Anda membutuhkan tablet?"
-
Dalam setahun, 1,5 juta unit OnePlus One telah terjual di 35 negara Co-Founder: Dihapusnya sistem undangan (invite) bagi para calon pembeli sebabkan penjualan OnePlus One meningkat
-
OnePlus siap kembali ramaikan pasar smartphone di Indonesia Saat ini OnePlus fokus berdayakan komunitas lewat media sosial dan website resmi
Di sektor aplikasi, OnePlus baru saja merilis aplikasi fotografi bernama Reflexion untuk platform Android dan iOS. Sayangnya untuk sektor hardware yakni wearable gadget dan speaker nirkabel, OnePlus batal meluncurkannya.
Menurut founder OnePlus, Carl Pei mengatakan bahwa mereka sengaja membatalkan peluncuran wearable gadget (alat pelacak kebugaran) dan speaker nirkabel. Alasannya, mereka ingin fokus kepada satu hal (smartphone) agar dapat menghasilkan produk yang berkualitas.
"Kami memutuskan hanya akan fokus dengan smartphone untuk memastikan bahwa kami meluncurkan produk-produk yang berkualitas, dan meninggalkan wearable gadget dan bluetooth speaker kepada vendor yang memang bergerak di bidang itu," ujarnya sebagaimana dikutip dari Ubergizmo (30/10).
Atas pernyataan ini, OnePlus diyakini tidak akan menambah jajaran produknya selain smartphone dalam waktu dekat. Namun mengingat OnePlus yang saat ini tengah bekerja untuk Oxygen OS di Google Android, maka bukan tidak mungkin bahwa OnePlus akan kembali menerjuni dunia wearable gadget di masa mendatang.
RECOMMENDED ARTICLE
- Posisikan kamera di pinggir, OnePlus X jiplak iPhone?
- Dari rumor harga, OnePlus X tak jauh dengan OnePlus One, kalau spek?
- Mengapa OnePlus ingin tukar flagship Samsung Anda dengan OnePlus 2?
- 5 Masalah menjengkelkan pada OnePlus 2 serta cara mengatasinya
- OnePlus mulai pasarkan kabel USB Type-C secara terpisah
HOW TO
-
Cara mengonversi gambar jadi teks yang dapat diedit di Microsoft Word, pakai AI lebih cepat & gampang
-
10 Cara mentransfer file dari iPhone ke PC Windows, pakai kabel atau tidak tak masalah!
-
Cara login WhatsApp Web tanpa menggunakan HP, simpel dan aman dengan trik ini
-
10 Aplikasi Android penghitung kalori demi diet aman saat Idul Fitri, jangan sampai gagal
-
10 Game Android Seru untuk 4 pemain atau lebih ini dijamin bikin silahturahmi makin asyik
TECHPEDIA
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya
-
Bocoran Smartphone Samsung layar lipat tiga, dari HP kecil jadi tablet layar lebar
LATEST ARTICLE
TECHPEDIA Selengkapnya >
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya