Putus dari Konami, kreator game seri Metal Gear dirumorkan gabung Sony

Hideo Kojima © 2014 flickr.com / kazamatsuri
Techno.id - Konami baru saja mengalami kehilangan yang cukup besar. Hideo Kojima dilaporkan resmi meninggalkan kursinya di Konami. Otak di balik sejumlah game terpopuler di dunia, seperti seri Metal Gear dan Castlevania: Lords of Shadow, itu pun kabarnya langsung digaet Sony Computer Entertainment untuk menggarap game baru yang akan hadir untuk platform PlayStation.
Kabar ini dihembuskan pertama kali oleh situs asal Jepang, Nikkei (16/12/15). Kendati tak menyebutkan dari mana sumber itu mendapatkan informasi, hengkangnya Kojima tak terlalu mengagetkan karena indikasinya telah muncul.
-
Sony buru-buru pamerkan Hideo Kojima sebagai gandengan barunya Ia berjanji bakal menghadirkan game seri eksklusif untuk platform PlayStation.
-
Sony buat perusahaan baru yang khusus tangani PlayStation Perusahaan yang dinamai Sony Interactive Entertainment itu akan bermarkas di San Mateo, California.
-
Microsoft setuju tetap mempertahankan Call of Duty di Playstation setelah membeli Activision Blizzard Call of Duty selama ini menjadi pusat tarik-menarik antara Microsoft Xbox dan Sony PlayStation
Oktober lalu, Kojima sudah diisukan tak lagi bekerja dengan Konami. Namun, non-compete clause Kojima Productions - video game studio buatan Kojima - dengan Konami baru berakhir bulan ini. Tanda-tanda hubungan Kojima dan Konami merenggang telah terlihat beberapa kali. Salah satunya ialah tak terpampangnya nama Kojima di credit Metal Gear Solid V.
Kini, mari tunggu bersama pengumuman resminya, baik dari pihak Sony ataupun Konami.
RECOMMENDED ARTICLE
HOW TO
-
Cara login WhatsApp Web tanpa menggunakan HP, simpel dan aman dengan trik ini
-
10 Aplikasi Android penghitung kalori demi diet aman saat Idul Fitri, jangan sampai gagal
-
10 Game Android Seru untuk 4 pemain atau lebih ini dijamin bikin silahturahmi makin asyik
-
10 Gaya selfie seru bersama sahabat saat mudik lebaran, kangen langsung hilang!
-
20 Cara antisipasi agar HP tetap bisa internetan saat perjalanan mudik, bikin hati jadi tenang
TECHPEDIA
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya
-
Bocoran Smartphone Samsung layar lipat tiga, dari HP kecil jadi tablet layar lebar
LATEST ARTICLE
TECHPEDIA Selengkapnya >
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya