11 Cara kocak amankan HP ketika di jalan, nggak kebayang idenya

foto: Instagram/@unconditionaldesign
Techno.id - HP merupakan salah satu alat elektronik yang sudah erat dengan penggunaan harian setiap orang. Benda kotak ini dibuat untuk memudahkan setiap keinginan empu dari perangkat tersebut. Berkat penggabungan software dan hardware, berbagai kegiatan seperti browsing, bermain game, hingga mendapatkan hiburan bisa dilakukan dengan mudah.
Pada dasarnya setiap orang menginginkan HP yang mereka gunakan selalu dalam kondisi aman. Tidak terkecuali di jalan, beberapa orang menambahkan proteksi lebih pada gadget kesayangan mereka agar terhindar dari hal yang tidak diinginkan.
-
11 Potret cara nyeleneh lindungi HP dari hujan, plastik jadi solusi Tak semua HP dibekali dengan teknologi anti air.
-
11 Aksesori HP versi low budget, bikin ngakak parah Umumnya penggunaan aksesori memberikan kenyamanan dan kemudahan lebih berkat dukungan tampilan yang semakin menarik.
-
19 Cara nyeleneh selesaikan masalah ketika pakai HP, kreatif banget Ide kocak yang absurd abis.
Begitu juga beberapa orang berikut ini. Mereka memiliki cara kocak untuk mengamankan HP ketika berada di jalan. Nggak cuma kreatif, ide orang tersebut juga mengundang tawa bagi siapa yang melihatnya. Namun cara yang digunakan memang layak dicoba dan diacungi jempol.
Dilansir techno.id dari Instagram @unconditionaldesign pada Selasa (5/7), berikut 11 cara kocak amankan HP ketika di jalan.
1. Selama ada plastik semua aman.
foto: Instagram/@unconditionaldesign
2. Sandal jepit dan karet menjadi pengaman utama HP kesayanganku.
foto: Instagram/@unconditionaldesign
3. Kira-kira aman nggak tuh kalau kaya gitu.
foto: Instagram/@unconditionaldesign
4. Biar nggak kepanasan.
foto: Instagram/@unconditionaldesign
5. Kaca helm pun turut beraksi.
foto: Instagram/@unconditionaldesign
6. Yang penting terpasang ya kan.
foto: Instagram/@unconditionaldesign
7. Nggak ada holder, pakai paralon juga bisa.
foto: Instagram/@unconditionaldesign
8. Bermodal sandal jepit dengan sedikit sentuhan modifikasi ditambah tali bekas, aku nekat ambil orderan.
foto: Instagram/@unconditionaldesign
9. Nggak cuma motor, mobil juga bisa dan.
foto: Instagram/@unconditionaldesign
10. Aman sih, tapi kalau ditinggal lama ya resiko.
foto: Instagram/@unconditionaldesign
11. Yang penting ada plastik dan karet, sisanya aku nekat aja.
foto: Instagram/@unconditionaldesign
RECOMMENDED ARTICLE
- 11 Potret nyeleneh gunakan kamera smartphone, ada teropongnya
- 15 Posisi absurd gadget terpasang di rumah, ada yang di toilet
- 11 Ide kocak pakai kipas komputer nggak sesuai fungsi, bikin ngakak
- 13 Cara kocak manfaatkan laptop rusak, nggak kebayang idenya
- 13 Potret kocak gantikan stand laptop ini kreatifnya kebangetan
HOW TO
-
10 Gaya selfie seru bersama sahabat saat mudik lebaran, kangen langsung hilang!
-
20 Cara antisipasi agar HP tetap bisa internetan saat perjalanan mudik, bikin hati jadi tenang
-
15 Solusi ampuh atasi signal HP lemah saat mudik ke pedalaman, santai tetap bisa internetan lancar
-
40 Ucapan lebaran kocak pengundang tawa, hari raya jadi makin hepi dan seru!
-
10 Langkah mudah mengirim pesan WA ucapan lebaran dalam jumlah banyak, gampang!
TECHPEDIA
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya
-
Bocoran Smartphone Samsung layar lipat tiga, dari HP kecil jadi tablet layar lebar
-
Israel pakai spyware serang WhatsApp, targetkan lebih dari 100 jurnalis dan aktivitis
LATEST ARTICLE
TECHPEDIA Selengkapnya >
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya
-
Bocoran Smartphone Samsung layar lipat tiga, dari HP kecil jadi tablet layar lebar