11 Potret absurd hasil restorasi smartphone rusak, jadi tampak lain
Techno.id - Smartphone menjadi perangkat untuk melakukan komunikasi digital pada masa modern seperti sekarang ini. Selain itu, smartphone juga dapat menunjang berbagai keperluan produktif pengguna. Mulai dari bisnis sampai belajar mengajar bisa dilakukan hanya dengan smartphone.
Meski demikian, smartphone juga bisa rusak layaknya barang elektronik lain. Oleh sebab itu, pihak developer biasanya memberikan garansi untuk produk yang dijualnya. Dengan begitu pengguna bisa mendapatkan servis terbaik, apabila perangkat mengalami kerusakan.
-
10 Potret kerusakan gadget ini bikin tukang servis auto histeris Kondisi gadget di luar pemakaian wajar nih.
-
15 Penampakan random orang pakai gadget rusak, hematnya kebangetan Bentuk gadgetnya udah nggak karuan tuh.
-
Begini jadinya kalau kelewat kreatif mereparasi, bikin geleng-geleng! Membawa barang rusak ke reparasi menjadi alternatif terbaik agar barang kita kembali normal.
Garansi memiliki masa berlaku,jika garansi telah kadaluarsa, maka mau tidak mau pengguna harus melakukan servis pada umumnya. Itupun memerlukan biaya yang tak murah, karena perlu sparepart baru dan jasa perbaikan.
Alhasil, beberapa pengguna lebih memilih untuk melakukan perbaikan perangkat seadanya. Bahkan mereka memasang part yang bukan seharusnya.
Penasaran seperti apa hasilnya? Kali ini techno.id akan memberikan 11 potret absurd hasil restorasi smartphone rusak yang dihimpun dari berbagai sumber pada Jumat (6/1).
1. Karena susah nyari sparepart tombolnya, jadi pakai barang yang ada.
foto: Reddit/ techsupportgore
2. Akibat salah beli komponen.
foto: Reddit/ techsupportgore
3. Membuat ponsel jadi jadi smartphone.
foto: 9gag.com
4. Touchscreen rusak mah nggak masalah.
foto: Imgur.com
5. Kata siapa buat ponsel foldable itu susah.
foto: Imgur.com
6. Tinggal panel display saja yang bisa digunakan.
foto: Imgur.com
7. Biar jadi dompet digital kali?
foto: Reddit/ techsupportgore
8. Mulai sekarang ngecasnya nggak perlu ribet lagi.
foto: Reddit/ techsupportgore
9. Upgrade simple dan bikin seneng.
foto: Imgur.com
10. Jadi tampak lain.
foto: 1cak.com
11. Ponsel kokoh tak tertandingi.
foto: Imgur.com
RECOMMENDED ARTICLE
- 11 Set up kerja dengan perangkat komputer jadul, tampil klasik namun tetap menarik
- 11 Momen apes perangkat gadget rusak karena dijahili teman, harus ekstra sabar
- 11 Ide kreatif rakit komputer pakai casing kerangka besi, tetap kokoh dan tak butuh banyak tempat
- 11 Momen apes perangkat komputer termakan usia, jadi harap-harap cemas
- 11 Ide kreatif komponen komputer dirakit sangat sederhana, tak butuh banyak alat