11 Potret lucu modifikasi keyboard komputer ini bikin senyum tipis

foto: Pulsk/@refifernandez; Instagram/@randompicssdaily
Techno.id - Keyboard merupakan salah satu aksesori penting yang wajib digunakan pada komputer. Selain berfungsi sebagai alat ketik, keyboard juga berguna untuk memudahkan pekerjaan setiap orang. Selain itu, beberapa orang juga rela menghabiskan banyak dana mereka untuk membeli keyboard dengan desain yang menarik.
Umumnya, keyboard berisikan sekitar 78 hingga 109 keys tergantung jenis dan model yang digunakan. Selain itu keyboard juga hadir dengan penyesuaian tampilan sesuai sektor pasar yang dituju. Ketika keyboard komputer sudah rusak dan berumur. Tidak jarang ada beberapa orang yang membuangnya atau menjualnya.
-
11 Potret nyeleneh set up perangkat komputer saat keyboard rusak, jadi lebih santai Idenya ada-ada saja deh!
-
15 Modifikasi barang elektronik ala orang kreatif, yang penting fungsi Penyesuaian perlu dilakukan untuk mendapatkan penggunaan maksimal.
-
14 Benda ini dibuat dari keyboard bekas, wow ada yang jadi jas! Keren juga ya.
Namun hal itu tidak berlaku bagi sebagian orang berikut. Mereka memanfaatkan keyboard lama untuk dimodifikasi sesuai keinginan mereka. Tidak hanya absurd, hasil modifikasi keyboard komputer bekasi yang mereka bikin bisa membuat siapa yang melihatnya tersenyum tipis.
Dilansir techno.id dari berbagai sumber pada Kamis (18/8), berikut 11 potret lucu modifikasi keyboard komputer yang bikin senyum tipis.
1. Jangan dulu dibuang, mending dijadikan kursi gaming.
foto: Instagram/@shitstops
2. Salah satu hasil modifikasi keyboard MacBook dengan budget seadanya.
foto: Instagram/@cursed_computers
3. Bercocok tanam di keyboard boleh juga lho.
foto: Instagram/@shitty.pc.builds
4. Ternyata kursi keyboard memang cukup menarik.
foto: Instagram/@gaminglab.usa
5. Fully escape.
foto: Instagram/@apple._.soup
6. Ini keyboard apa kalkulator ya?
foto: Instagram/@randomshidpostdistribuidor
7. Selain berfungsi sebagai papan ketik, keyboard bekas ternyata bisa juga dipakai pengganti arrow di kontroler.
foto: Instagram/@curse_of_images
8. Kira-kira yang ditutupi itu bagian apa ya?
foto: Instagram/@randompicssdaily
9. Keyboard ini aslinya qwerty, tapi sama yang punya diganti susunan.
foto: Instagram/@randompicssdaily
10. Keyboard full darah kalau kaya gini.
foto: Pulsk/@refifernandez
11. Skateboard dengan numpad yang bisa digunakan untuk mengetik.
foto: failblog.cheezburger.com
RECOMMENDED ARTICLE
- 11 Potret PC dengan tambahan fitur unik, bisa stel radio
- 11 Potret kesalahan sistem pada perangkat PC, bikin orang lain nengok
- 11 Momen absurd pakai gadget saat mager, santai tapi nyeleneh
- 15 Potret nyeleneh modifikasi gadget, bikin heran dan senyum tipis
- 11 Cara kocak ketika main game di HP ini bikin geleng kepala
HOW TO
-
15 Solusi ampuh atasi signal HP lemah saat mudik ke pedalaman, santai tetap bisa internetan lancar
-
40 Ucapan lebaran kocak pengundang tawa, hari raya jadi makin hepi dan seru!
-
10 Langkah mudah mengirim pesan WA ucapan lebaran dalam jumlah banyak, gampang!
-
10 Langkah mudah membuat kartu ucapan lebaran digital dengan AI, bisa pakai smartphone aja!
-
Kenapa HP mudah panas saat dipakai Google Maps pas mudik? ini 10 solusinya biar tetap adem
TECHPEDIA
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya
-
Bocoran Smartphone Samsung layar lipat tiga, dari HP kecil jadi tablet layar lebar
-
Israel pakai spyware serang WhatsApp, targetkan lebih dari 100 jurnalis dan aktivitis
LATEST ARTICLE
TECHPEDIA Selengkapnya >
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya
-
Bocoran Smartphone Samsung layar lipat tiga, dari HP kecil jadi tablet layar lebar