11 Potret PC alih fungsi jadi rumah hewan, bikin kaget

foto: Twitter/ @CrusedSetups
Techno.id - Komputer atau bisa disebut dengan PC sering digunakan untuk aktivitas produktif. Bahkan untuk kegiatan komersil, PC tak pernah absen untuk digunakan. Hal tersebut disebabkan komputer mempunyai komponen terpisah yang dapat disesuaikan oleh pengguna. Artinya seseorang dapat mendapatkan sebuah PC dengan budget yang dimiliki.
Fungsi dari sebuah PC dapat dikatakan sangat lengkap. Piranti tersebut dapat digunakan untuk mengolah sebuah data maupun dokumen, melakukan penyuntingan video dan foto, bahkan dengan tambahan jaringan internet PC dapat dipakai untuk berkomunikasi.
- 11 Potret kocak pakai komputer ala pecinta binatang bikin senyum tipis Idenya menarik banget nih.
- 11 Ide kreatif sulap monitor bekas jadi rumah hewan, tak kalah keren Rumah hewan dari monitor bekas juga memiliki nilai estetika yang tinggi.
- 15 Potret absurd nggak bisa jaga kebersihan PC, cerobohnya kebangetan Kebersihan dari perangkat PC memang sangat perlu diperhatikan.
Aneka fungsi dari sebuah PC memang membantu pengguna agar pekerjaan atau tugasnya cepat selesai. Namun bagaimana jadinya jika sebuah PC beralih fungsi jadi rumah bagi hewan? Tentu membuat pengguna kaget bukan. Kali ini techno.id pada Selasa (19/7) telah merangkum 11 potret PC nganggur alih fungsi jadi rumah hewan.
1. Sampai bikin kroni laba-laba.
foto: Twitter/ @CrusedSetups
2. Sepertinya mereka suka di situ.
foto: Twitter/ @CrusedSetups
3. Gara-gara PC jadi tempat tidur kucing.
foto: Twitter/ @CrusedSetups
4. Kenapa lu bisa masuk sih pus?
foto: Twitter/ @CrusedSetups
5. Jangan dibangunin, nanti dia marah.
foto: Twitter/ @CrusedSetups
6. Sudah seperti rumah sendiri.
foto: Twitter/ @CrusedSetups
7. Jangan lompat, ntar kejedot.
foto: Twitter/ @CrusedSetups
8. Gimana cara keluarnya nih?
foto: Twitter/ @CrusedSetups
9. Emang kelakuan anabul, PC dijadikan kamar seenaknya.
foto: Twitter/ @CrusedSetups
10. Ini jadi rumahku ya bos.
foto: Instagram/ @shitty.pc.builds
11. Udah nggak bisa diganggu gugat dah.
foto:id.pinterest.com/ Anna Paula Nascimento
RECOMMENDED ARTICLE
- 15 Penampakan nyeleneh pengganti holder HP, ngirit banget
- 11 Potret absurd gadget gaming di tempat tak semestinya, bikin mikir
- 11 Penampakan nyeleneh pakai gadget nggak pandang situasi, kocak
- 11 Potret lucu pakai mouse nggak sesuai fungsi, nyeleneh banget
- 11 Cara nyeleneh amankan gadget ini nggak kebayang sebelumnya
HOW TO
-
3 Cara terbaru menghentikan kunci otomatis layar perangkat Windows, gampang kok!
-
Daripada dibuang, ini cara bikin HP lawas jadi webcam paling jernih terbaru di 2025
-
Cara membuat foto lawas keluarga jadi bergerak dengan AI di 2025, terlihat nyata
-
Cara terbaru pakai dua akun WhatsApp di iPhone, urusan pribadi & kantor tak lagi campur
-
Cara mudah update semua aplikasi sekaligus di Windows, lebih praktis dan singkat tanpa ribet di 2025
TECHPEDIA
-
Penjelasan mengapa port USB punya banyak warna, format terbaru di 2025 punya kecepatan 80 Gbps
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
LATEST ARTICLE
TECHPEDIA Selengkapnya >
-
Penjelasan mengapa port USB punya banyak warna, format terbaru di 2025 punya kecepatan 80 Gbps
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?