5 Ekstensi Chrome pendukung siswa dalam belajar
23/01/2016, 16:23
WIB
Gmail Offline
Email merupakan alat komunikasi standar antara siswa dengan guru. Namun, jika tak ada internet, hubungan antara siswa dengan guru melalui email menjadi terputus. Untunglah, Gmail telah mendukung akses offline menggunakan ekstensi Gmail Offline.
Dengan begitu, para siswa dapat mengakses email dari Gmail tanpa koneksi internet. Email yang terdapat pada Gmail akan tersinkron secara otomatis ke ekstensi tersebut. Jadi, saat siswa pulang sekolah dan tak memiliki akses internet di rumah, mereka tetap dapat membuka email dari gurunya.
You May Know
-
Buat presentasi makin mudah, ini 7 rekomendasi Chrome Extension yang cocok untuk pelajar dan mahasiswa Banyak sekali Chrome Extension yang bisa dipasang di browser.
-
6 Aplikasi gratis yang memudahkan siswa belajar Sangat menunjang siswa saat belajar.
-
Cara mudah update Google Chrome di laptop dan komputer, dapatkan sistem keamanan terbaru Google Chrome akan lebih maksimal lagi jika dilakukan pembaruan.