5 Fakta kualitas Apple dalam berkarya
19/04/2016, 12:10
WIB
Kipas angin pintar
Di samping penampilan luar, Apple juga sangat memperhatikan piranti keras di bagian dalam produk. Di beberapa laptop Mac seri terbaru, Apple ternyata membenamkan piranti unik yang bisa disebut sebagai 'kipas angin pintar'.
Kepintaran kipas angin (fan) yang berperan sebagai pendingin di sini adalah dari sisi kecepatan berputarnya. Di saat pengguna laptop Mac mengaktifkan fitur voice dictation, maka kecepatan fan secara otomatis akan melambat.
You May Know
-
5 Alasan utama kenapa produk Apple harganya selalu mahal Rata-rata semua barang karya Steve Jobs itu harganya selalu di atas produk-produk kompetitor. Ya kan?
-
Tak ada jiwa Steve Jobs lagi di Apple Apple Special Event habis-habisan dikritik oleh penggemarnya.
-
Indonesia juga sanggup penuhi pesanan Apple, kalau ... Sayangnya, sebagian perusahaan tampak masih enggan mendongkrak jumlah kandungan lokalnya di Indonesia, khususnya di bidang produksi.
Tujuannya jelas, yakni agar voice dictation dapat mendengar suara sang pengguna dengan jelas tanpa terganggu oleh suara fan.