5 teknologi otomotif berikut bakal jadi tren kendaraan masa depan

5 teknologi otomotif berikut bakal jadi tren kendaraan masa depan

Angkutan umum self driving

Teknologi self driving identik dengan kendaraan mewah. Namun nyatanya, angkutan umum pun tak lama lagi akan mengadopsi teknologi autonomous driving.

DIkembangkan dan didanai oleh Persatuan Uni Eropa, kendaraanyang bernama EZ10 ini dibekali dengan teknologi laser, kamera, serta GPS sebagai alat navigasi. Tanpa pengemudi, EZ10 akan berkeliling kota sesuai dengan rute yang telah ditetapkan.

(brl/red)