Budaya kerja unik nan menarik ala Google yang perlu Anda ketahui

Budaya kerja unik nan menarik ala Google yang perlu Anda ketahui

TGIF alias Thanks God Its Friday

TGIF merupakan istilah bagi pertemuan mingguan yang dilakukan di Google. Saat ini, TGIF dilakukan dengan memanfaatkan layanan Hangouts, sehingga memudahkan karyawan di seluruh dunia untuk ikut berpartisipasi dalam TGIF.

TGIF juga dikenal sebagai acara penyambutan bagi para Noogler karena pada saat TGIF para Noogler bakal menerima topi khusus pertamanya.

(brl/red)