Facebook tawarkan fitur targeting baru pada perayaan Ramadhan 2015

Perayaan Ramadhan di Facebook © 2015 facebook.com
Techno.id - Tak lama lagi, umat muslim akan merayakan bulan Ramadhan. Gema suara takbir akan bersahut-sahutan dan kemeriahan di kala sore akan membuat semua orang tumpah ruah di jalan untuk membeli makanan. Bersama itu pula, banyak orang yang aktif di media sosial untuk saling bertukar cerita tentang berbagai hal seputar perayaan Ramadhan.
Salah satu media sosial yang paling digemari masyarakat adalah Facebook. Menjelang perayaan Ramadhan seperti ini pengguna Facebook biasanya sudah mulai membicarakan kegiatan selama Ramadhan dari mulai puasa, ibadah solat tarawih, takbiran, bahkan pakaian yang dikenakan saat lebaran.
-
TikTok ungkap tren konten lewat Studi Ramadan 2023, bantu strategi pemasaran brand di bulan puasa "Ramadan 2023 with TikTok: Winning Hearts and Carts" yang berisi beragam tren konten dan perilaku pengguna TikTok.
-
5 Fakta riset Telkomsel mengenai perilaku konsumen saat Ramadhan, ngabuburit sambil ngegame meningkat Perilaku konsumen semakin mengarah pada pemanfaatan layanan digital dengan tingginya akses internet
-
Tips mengoptimalkan iklan versi mobile ala Facebook Advertising Week di New York segera digelar, Facebook bagi-bagi tips untuk mengoptimalkan iklan untuk mobile
Menurut Facebook, pada perayaan Ramadhan biasanya terdapat kenaikan aktivitas pengguna di Facebook. Mereka mencatat, setiap jamnya sebanyak 70 persen pengguna terlihat aktif di Facebook dan aktivitas ini akan berlangsung sampai tengah malam.
Momen ini bisa dimanfaatkan para pelaku bisnis untuk meningkatkan pendapatannya. Ya, Facebook telah memperkenalkan fitur penargetan baru yang memungkinkan pelaku bisnis bisa ikut berinteraksi dengan konten Ramadhan di Facebook.
Klaster Ramadhan ini memberikan informasi terkini setiap 24 jam berdasarkan interaksi pengguna. Layanan yang telah hadir pada 21 Mei ini bisa dikombinasi dengan fitur targeting, seperti geografi, demografi, dan perilaku konsumen untuk meningkatkan daya saing pada bisnis mereka.
Pelaku bisnis bisa mencoba fitur Ramadhan targeting pada bagian "Behaviors" di bawah "Seasonal and Events", dengan judul "Ramadhan 2015".
RECOMMENDED ARTICLE
HOW TO
-
Laptop kena virus? Ini cara mudah scan & hapus virus pakai shortcut bawaan Windows
-
Cara mempercepat performa HP Android dengan mengubah pengaturan tersembunyi pakai opsi pengembang
-
Ini cara memperbaiki file JPG yang tidak dapat dibuka di komputer Windows, gampang kok!
-
Cara mengonversi gambar jadi teks yang dapat diedit di Microsoft Word, pakai AI lebih cepat & gampang
-
10 Cara mentransfer file dari iPhone ke PC Windows, pakai kabel atau tidak tak masalah!
TECHPEDIA
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya
LATEST ARTICLE
TECHPEDIA Selengkapnya >
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?