Gandeng Cisco System, Apple berniat kembangkan 'iOS Enterprise'?

Ilustrasi logo iOS © 2015 techno.id
Techno.id - Bicara soal platform mobile, iOS pastinya menjadi salah satu yang terbaik di dunia. Sayangnya, sistem operasi besutan Apple ini hanya mengincar satu segmen saja, yaitu konsumen perorangan.
Sebagaimana dikutip dari Slash Gear (31/08), Apple dikabarkan baru saja menjalin kerja sama dengan Cisco System guna menambah segmen iOS lebih luas. Dalam hal ini, segmen yang dimaksud adalah Enterprise.
-
Survei: Karyawan perusahaan IT sangat suka memakai produk Apple Untuk platform desktop, misalnya, Mac lebih banyak dipakai daripada PC.
-
Apple telah berhasil jual 1 miliar device berbasis iOS CFO Apple juga mengatakan bahwa angka tersebut terus meningkat setiap tahunnya.
-
Apple tak berniat gabungkan iOS dan OS X CEO Apple: "Menggabungkan sistem operasi dapat mengurangi pengalaman terbaik pada platform"
Praktis, beberapa layanan Cisco seperti Cisco Sparks, Cisco Telepresence, Cisco WebEX, Cisco's voices and video environments dapat terintegrasi dengan iOS. Adapun Cisco System sendiri diketahui sebagai perusahaan jaringan terkemuka asal AS.
Dengan ini, Apple tercatat sudah dua kali bekerja sama dengan perusahaan lain untuk tujuan serupa. Sebelumnya, Apple juga pernah menggandeng perusahaan International Business Machines (IBM) untuk mengembangkan iPad Pro versi Enterprise.
RECOMMENDED ARTICLE
HOW TO
-
Cara login WhatsApp Web tanpa menggunakan HP, simpel dan aman dengan trik ini
-
10 Aplikasi Android penghitung kalori demi diet aman saat Idul Fitri, jangan sampai gagal
-
10 Game Android Seru untuk 4 pemain atau lebih ini dijamin bikin silahturahmi makin asyik
-
10 Gaya selfie seru bersama sahabat saat mudik lebaran, kangen langsung hilang!
-
20 Cara antisipasi agar HP tetap bisa internetan saat perjalanan mudik, bikin hati jadi tenang
TECHPEDIA
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya
-
Bocoran Smartphone Samsung layar lipat tiga, dari HP kecil jadi tablet layar lebar
-
Israel pakai spyware serang WhatsApp, targetkan lebih dari 100 jurnalis dan aktivitis
LATEST ARTICLE
TECHPEDIA Selengkapnya >
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya
-
Bocoran Smartphone Samsung layar lipat tiga, dari HP kecil jadi tablet layar lebar