Ini alasan YouTube memilih nama "YouTube Red"

Ilustrasi YouTube Red © 2015 YouTube
Techno.id - Hari ini, YouTube akhirnya resmi memperkenalkan layanan premium yang diberi nama YouTube Red. Dengan membayar biaya berlangganan sebesar USD 9,99 (sekitar Rp 140 ribu) per bulan, layanan yang direncanakan akan mulai beroperasi pada 28 Oktober mendatang ini menjanjikan pengalaman yang berbeda dari biasanya.
Yang paling utama, pengguna YouTube Red dapat menikmati semua video tanpa harus terganggu lagi dengan pop-up iklan. Sedangkan untuk yang lain, pengguna juga dapat menyimpan video secara offline, atau memainkan YouTube sebagai background app. Lantas, apa filosofi di balik nama "YouTube Red"?
-
Apa tanggapan youtubers untuk YouTube Red? Publisher YouTube: YouTube Red tidak berguna bagi para publisher dan bersifat memaksa
-
Biaya langganan YouTube Red di iOS ternyata lebih mahal! Ingin berlangganan YouTube Red dari perangkat iOS? Waspadai potongan Apple iTunes sebesar 30 persen!
-
Youtube akan rilis video berlangganan bebas iklan Oktober mendatang Tidak hanya satu layanan, Youtube akan rilis dua layanan sekaligus.
"Ketika kami berbicara kepada pengguna dan penggemar YouTube, dalam studi kami, istilah 'merah' ternyata sering dikaitkan dengan YouTube. Ini (warna merah) memiliki banyak makna, seperti cinta atau istilah 'karpet merah'," ujar salah seorang eksekutif YouTube sebagaimana dikutip dari The Next Web (21/10).
Selain itu, nama YouTube Red masih sangat baik dari segi Search Engine Optimization (SEO). Alasannya, hasil pencarian kata kunci "Tube" maupun "Red" sedikit banyak masih akan dikaitkan dengan sejumlah produk Google lainnya, meski dalam beberapa kasus juga dapat mengarah ke sejumlah situs porno.
RECOMMENDED ARTICLE
HOW TO
-
Cara mengonversi gambar jadi teks yang dapat diedit di Microsoft Word, pakai AI lebih cepat & gampang
-
10 Cara mentransfer file dari iPhone ke PC Windows, pakai kabel atau tidak tak masalah!
-
Cara login WhatsApp Web tanpa menggunakan HP, simpel dan aman dengan trik ini
-
10 Aplikasi Android penghitung kalori demi diet aman saat Idul Fitri, jangan sampai gagal
-
10 Game Android Seru untuk 4 pemain atau lebih ini dijamin bikin silahturahmi makin asyik
TECHPEDIA
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya
-
Bocoran Smartphone Samsung layar lipat tiga, dari HP kecil jadi tablet layar lebar
LATEST ARTICLE
TECHPEDIA Selengkapnya >
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya